Artikel

Saat Terjebak Banjir di Korea, Seorang Pria Tetangkap Kamera Sedang Selfie di Atas Mobil , Netizen Khawatirkan Kondisinya

profile picture Wening Anggit Mahestri
Wening Anggit Mahestri
Saat Terjebak Banjir di Korea, Seorang Pria Tetangkap Kamera Sedang Selfie di Atas Mobil , Netizen Khawatirkan Kondisinya
Saat Terjebak Banjir di Korea, Seorang Pria Tetangkap Kamera Sedang Selfie di Atas Mobil , Netizen Khawatirkan Kondisinya
HARIANE – Saat ini banjir di Korea sedang ramai dibicarakan di social media.
Bahkan banjir di Korea telah berada di trending topic Twitter teratas.
Banyak netizen korea yang membagikan momen banjir di Korea di social media.
BACA JUGA : 1 Korban Banjir Bandang Sungai Kacangan Purbalingga Ditemukan, Tim SAR Upayakan Pencarian Korban Lainnya
Salah satunya adalah momen seorang pria yang sedang selfie diatas mobil saat dirinya terjebak banjir.

Dikutip dari akun Twitter @kalopsia25, dirinya membagikan 3 foto seorang pria yang sedang selfie diatas mobil saat banjir di Korea.

Pria ini terjebak banjir di Seoul dan dia melakukan selfie?” tulis akun Twitter @kalopsia25.
Pada foto pertama, terlihat seorang pria sedang duduk bersandar di atas kaca mobil. Begitupun dengan foto kedua yang menampilkan gambar yang sama namun dari sudut pengambilan foto yang berbeda.
Banjir di Korea
Foto pertama yang diunggah.
Banjir di Korea
Foto kedua yang diunggah.
Di foto ketiga, memperlihatkan hasil foto dari pria yang terjebak banjir. Dirinya mengambil foto kedua kakinya yang sedang berdiri diatas mobil dan memperlihatkan banjir yang menenggelamkan setengah dari mobilnya.
banjir di Korea
Foto ketiga yang diunggah.
Unggahan tersebut telah dikomentari sebanyak 94 komentar, 4.133 retweet dan 18.800 like.
Setelah ditelusuri, ternyata pria tersebut adalah reporter yang sedang melakukan siaran langsung.
Hal tersebut dinyatakan oleh pemilik akun Twitter @kalopsia25.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah Di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah Di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025
Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Selasa, 22 April 2025
Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025