Berita , D.I Yogyakarta

Tiba Dengan Helikopter, Prabowo Subianto Disambut Ratusan Warga Gunungkidul

profile picture Pandu S
Pandu S
Tiba Dengan Helikopter, Prabowo Subianto Disambut Ratusan Warga Gunungkidul
Menteri Pertahanan Republik Indonesia, Prabowo Subianto saat Menyapa Warga Gunungkidul. (Hariane/Pandu)

HARIANE - Menteri Pertahanan Republik Indonesia sekaligus presiden terpilih, Prabowo Subianto datang ke Kabupaten Gunungkidul untuk meninjau lapangan program pengangkatan air bersih dari Universitas Pertahanan di Kalurahan Banyusoco, Kapanewon Playen, Kabupaten Gunungkidul pada Senin, 3 Juni 2024.

Saat datang ke lokasi peninjauan, Prabowo Subianto datang menggunakan helikopter, dan turun di Lapangan Kalurahan Banyusoco.

Setibanya di titik lokasi peninjauan, Prabowo Subianto mendapatkan penjelasan mengenai program pengangkatan air bersih dari rektor Universitas Pertahanan, Letjen Joni Mahroza.

"Dalam setahun, kita harapkan masyarakat setempat dapat panen sebanyak dua kali," kata Letjen Joni Mahroza, Senin, 3 Juni 2024.

Joni juga mengatakan, program ini merupakan hasil penelitian dan eksplorasi yang dilkukan oleh satuan tugas (Satgas) air Universitas Pertahanan.

"Program ini akan dimanfaatkan oleh sebanyak 1.500 warga disini," tambah Joni.

Usai mendapatkan penjelasan mengenai program pengangkatan air tersebut selama kurang lebih 30 menit. Prabowo Subianto kemudian meninggalkan lokasi.

Mulanya, Prabowo hanya menyapa warga dari sunroof mobilnya. Setelah itu, ia kemudian membagikan kaos kepada warga yang ada di sekitar lokasi.

"Alhamdulillah, dapat kaos dari Pak Prabowo," ucap Wardianto, salah satu warga yang mendapat kaos dari Prabowo Subianto.

Warga lain, Samiyem yang juga mendapat kaos bertuliskan Indonesia Kuat Adil Makmur Terus Maju juga merasa bangga dan haru

"Senang sekali, langsung akan saya pakai," kata Samiyem.****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dongkrak Potensi Pariwisata, Pemkab Sleman Selenggarakan Gebyar Potensi Sleman Barat

Dongkrak Potensi Pariwisata, Pemkab Sleman Selenggarakan Gebyar Potensi Sleman Barat

Sabtu, 07 September 2024 19:39 WIB
Komplotan Maling Traktor Diamankan Polisi, Pelaku Beraksi Sejak Februari 2024

Komplotan Maling Traktor Diamankan Polisi, Pelaku Beraksi Sejak Februari 2024

Sabtu, 07 September 2024 19:35 WIB
Polda DIY Amankan 18 Tersangka Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Polda DIY Amankan 18 Tersangka Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Sabtu, 07 September 2024 19:08 WIB
Aksi Heroiknya Viral, Aiptu Agus Supriyatna Dapat Hadiah dari Kapolri

Aksi Heroiknya Viral, Aiptu Agus Supriyatna Dapat Hadiah dari Kapolri

Sabtu, 07 September 2024 15:50 WIB
Gempa M 4,9 Gianyar Bali Hari ini, Suara Gemuruh Hingga Atap Rumah Runtuh

Gempa M 4,9 Gianyar Bali Hari ini, Suara Gemuruh Hingga Atap Rumah Runtuh

Sabtu, 07 September 2024 14:40 WIB
Cerita Mahfud MD Naik Jet Pribadi JK : Singgung Kaesang Hingga KPK

Cerita Mahfud MD Naik Jet Pribadi JK : Singgung Kaesang Hingga KPK

Sabtu, 07 September 2024 12:47 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 7 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 7 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 07 September 2024 10:19 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 7 September 2024 Turun Rp 9 Ribu ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 7 September 2024 Turun Rp 9 Ribu ...

Sabtu, 07 September 2024 10:09 WIB
Curi Burung Milik Tetangga, Seorang Residivis Kembali Masuk Bui

Curi Burung Milik Tetangga, Seorang Residivis Kembali Masuk Bui

Sabtu, 07 September 2024 00:00 WIB
Sabet Driver Ojol Gunakan Celurit, Pemuda Asal Kasihan Bantul Diamankan Polisi

Sabet Driver Ojol Gunakan Celurit, Pemuda Asal Kasihan Bantul Diamankan Polisi

Jumat, 06 September 2024 23:58 WIB