Artikel

Tips Memilih Kursi Pesawat Sesuai Kebutuhan, 3 Titik untuk Mendapatkan Spot Terbaik

profile picture Annisa Nur Fadhilah
Annisa Nur Fadhilah
Tips Memilih Kursi Pesawat Sesuai Kebutuhan, 3 Titik untuk Mendapatkan Spot Terbaik
Tips Memilih Kursi Pesawat Sesuai Kebutuhan, 3 Titik untuk Mendapatkan Spot Terbaik
Selain itu, bagian tengah juga cocok untuk penumpang yang sering merasakan mabuk perjalanan, karena efek turbulensi yang paling kecil.
Para penumpang kursi bagian tengah juga harus memperhatikan kursi Emergency Exit. Kursi bagian Emergency Exit didesain untuk tidak menutupi pintu darurat sehingga kursi tidak bisa direbahkan.
BACA JUGA : 5 Barang yang Harus ada di Tas Saat Naik Pesawat, Wajib Diketahui untuk Persiapan Mudik Natal dan Tahun Baru 2023

3. Kursi bagian belakang

Kursi bagian belakang sangat cocok bagi orang-orang yang tidak terlalu suka dengan keramaian. Hal ini dikarenakan banyak orang akan berkumpul di bagian depan dan tengah pesawat.
Keuntungan kursi belakang salah satunya adalah kamar mandi yang lebih dekat dan akses ke pramugari juga lebih mudah.
Namun, kekurangannya adalah saat terjadi turbulensi, penumpang di kursi belakang akan merasakan dampak lebih ekstrim dari penumpang bagian depan dan tengah.
Selain ketiga bagian kursi di atas, kursi dekat jendela merupakan spot terbaik untuk menikmati pemandangan selama penerbangan berlangsung.
Keindahan pemandangan laut, city light, maupun awan yang bergulung akan terlihat jelas bagi penumpang yang duduk tepat di samping jendela  pesawat.
BACA JUGA : Syarat Naik Pesawat Terbaru untuk Libur Natal dan Tahun Baru 2023: Tidak Wajib PCR
Namun, bagi para penumpang di kursi ini akan sedikit merepotkan penumpang sebelah jika harus bolak-balik ke kamar mandi.
Tips memilih kursi pesawat juga dapat menyesuaikan keinginan, apakah mau menikmati perjalanan dengan pemandangan atau sekedar ingin melewati  perjalanan yang tenang.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025
Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025