Gaya Hidup

Tips sukses menurut Maudy Ayunda, Biasakan Hal-hal Ini!

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Tips sukses menurut Maudy Ayunda, Biasakan Hal-hal Ini!
Tips sukses menurut Maudy Ayunda, Biasakan Hal-hal Ini!
HARIANE - Tips sukses menurut Maudy Ayunda bisa menjadi acuan bagi yang mau hidupnya lebih baik dari sebelumnya. Dengan membiasakan dari hal-hal kecil, yang mampu mengubah hidup menjadi lebih baik.
Tips sukses menurut Maudy Ayunda bisa kita terapkan mulai hari ini. Karena siapa tahu dengan mengikuti tips yang diberikan akan mengubah hidup menjadi lebih sukses. Walaupun sukses setiap orang berbeda-beda.
Tips sukses menurut Maudy Ayunda juga merupakan dari hal yang memang sering ia lakukan. Dan hal tersebut ia lakukan berdasarkan apa yang ia pelajari dari sebuah buku berjudul THE 5 AM CLUB karya Robin Sharma.

Inilah tips sukses menurut Maudy Ayunda, melansir dari akun Youtube Maudy Ayunda:

1) Bangun Pagi

Tips sukses menurut Maudy Ayunda yang pertama adalah bangun pagi setiap hari. Yakni sekitar pukul 05.00 pagi, pada waktu tersebut harus dibiasakan sudah bangun.
Untuk menjadi orang sukses, harus mau melakukan hal-hal yang tidak banyak orang mau lakukan. Dan bangun pagi adalah salah satu hal yang mungkin tidak semua orang lakukan. Biasakan hal tersebut, karena kunci sukses adalah terbiasa bangun pagi.
Lalu biasakan di awal waktu, menerapkan metode 20/20/20. Yang artinya membagi waktu menjadi 3 untuk melakukan aktivitas kebiasaan. Dan usahakan hal tersebut dilakukan setiap hari selama 66 hari.
Pada 20 menit pertama bisa dilakukan dengan latihan fisik, atau olahraga yang kiranya bisa mengeluarkan keringat. Karena keringat dapat membantu menghilangkan rasa takut (Cortisol).
BACA JUGA : Profil Cerita Hidup Crazy Rich Shandy Purnamasari, Punya Rekor MURI Dan Pesawat Pribadi di Usia 30 Tahun
Keringat juga meng-generasi protein BDNF yang memperbaiki sel-sel koneksi neural. Yang dimana dapat berfikir lebih jernih dan lebih cepat. Dan untuk 20 menit kedua bisa dilakukan untuk merefleksi diri.
Hal tersebut bisa dilakukan dengan Journaling, meditasi, ibadah dan sebagainya. Dan untuk 20 menit terakhir dianjurkan untuk belajar, seperti membaca buku, koran atau mendengarkan podcast bemanfaat.

2) Rahasia Pencetak Sejarah

Ads Banner

BERITA TERKINI

Muncul Miras Merek Parangtritis, Pemkab Bantul Layangkan Somasi ke Produsen

Muncul Miras Merek Parangtritis, Pemkab Bantul Layangkan Somasi ke Produsen

Kamis, 24 April 2025
Kabar Duka, Tokoh Ikonik Raminten Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Kabar Duka, Tokoh Ikonik Raminten Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Kamis, 24 April 2025
Kecelakaan di Gunungpati Semarang Hari ini, Mobil Hantam 4 Sepeda Motor

Kecelakaan di Gunungpati Semarang Hari ini, Mobil Hantam 4 Sepeda Motor

Kamis, 24 April 2025
Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun! Yakin Mau Beli ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun! Yakin Mau Beli ...

Kamis, 24 April 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Modernisasi Pertanian Demi Tingkatkan Produktivitas

Pemkab Kulon Progo Dorong Modernisasi Pertanian Demi Tingkatkan Produktivitas

Kamis, 24 April 2025
Mudahkan Akses, Dinas Kominfo Kulon Progo Perluas Jaringan Internet

Mudahkan Akses, Dinas Kominfo Kulon Progo Perluas Jaringan Internet

Kamis, 24 April 2025
Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rabu, 23 April 2025
Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Rabu, 23 April 2025