Berita

Update Tragedi Halloween Itaewon: Korban Meninggal Bertambah Menjadi 156 Orang

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Update Tragedi Halloween Itaewon: Korban  Meninggal Bertambah Menjadi 156 Orang
Update Tragedi Halloween Itaewon: Korban Meninggal Bertambah Menjadi 156 Orang
HARIANE – Tragedi halloween Itaewon yang terjadi pada 29 Oktober 2022 telah menjadi salah satu sejarah kelam bagi Korea Selatan.
Tragedi halloween Itaewon di Korea Selatan itu begitu mengerikan hingga harus menelan ratusan nyawa.
Banyaknya korban tewas dalam tragedi halloween Itaewon ini membuat pemerintah menetapkan sebagai hari berkabung nasional.
peserta Produce 101 Season 2 dinyatakan meninggal
Tragedi Itaewon memakan ratusan korban jiwa. (Foto: Twitter/TxtdariHI)
BACA JUGA :
Pasca Tragedi Pesta Halloween Itaewon Sejumlah Variety Show Hingga Acara Besar Batal Tayang

Update Tragedi Halloween Itaewon

Seperti yang diwartakan Yonhap News, pada Selasa, 01 Oktober 2022, update korban meninggal dari tragedi halloween Itaewon dinyatakan bertambah satu dari jumlah sebelumnya menjadi 156 orang.
Menurut Markas Besar Penanggulangan Bencana dan Keselamatan Pusat, seorang wanita Korea berusia 20 tahun dinyatakan meninggal pada Selasa pagi waktu setempat setelah kondisinya yang semakin memburuk.
Ada 29 orang dalam kondisi serius pada pukul 11 pagi KST, sementara 122 orang lainnya mengalami luka ringan.
Diantara dari mereka yang tewas adalah wanita sebanyak 101, dengan rincian 104 orang yang berusia 20-an dan 31 orang yang berusia 30-an.
Tragedi Halloween Itaewon
Tragedi Halloween Itaewon di Korea Selatan merenggut ratusan nyawa. (Foto: Twitter/Chloe Park)
Teridentifikasi ada 26 korban asing, yakni lima dari Iran, masing-masing empat dari China dan Rusia, dua dari Amerika Serikat, dua dari Jepang, dan masing-masing dari Prancis, serta lainnya dari Australia, Norwegia, Austria, Vietnam, Thailand, Kazakhstan, Uzbekistan, dan Sri Lanka.
BACA JUGA : Pesta Halloween Itaewon Tewaskan Ratusan Orang, Ternyata Ini Kawasan di Korea yang Sering Dikunjungi Saat Halloween
Pesta halloween yang seharusnya sebuah acara perayaan harus berubah menjadi tragedi yang mengerikan di Itaewon.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tekan Kasus Stunting, Gunungkidul Luncurkan Program Genting, Apa Itu?

Tekan Kasus Stunting, Gunungkidul Luncurkan Program Genting, Apa Itu?

Rabu, 14 Mei 2025
Gunungkidul Dipadati Puluhan Ribu Wisatawan Selama Libur Waisak, Okupansi Hotel Tinggi

Gunungkidul Dipadati Puluhan Ribu Wisatawan Selama Libur Waisak, Okupansi Hotel Tinggi

Rabu, 14 Mei 2025
Kecelakaan di Jalan Gresik PPI Surabaya Hari ini Tewaskan Pemotor

Kecelakaan di Jalan Gresik PPI Surabaya Hari ini Tewaskan Pemotor

Rabu, 14 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 14 Mei 2025 Merangkak Naik, Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 14 Mei 2025 Merangkak Naik, Cek Disini

Rabu, 14 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 14 Mei 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 14 Mei 2025 Turun Lagi

Rabu, 14 Mei 2025
TNI ditempatkan di Kejaksaan? Ini dia Tanggapan tentang Rencana ini

TNI ditempatkan di Kejaksaan? Ini dia Tanggapan tentang Rencana ini

Selasa, 13 Mei 2025
Kabar Gembira! CASN di Bantul Bakal Dilantik Akhir Mei

Kabar Gembira! CASN di Bantul Bakal Dilantik Akhir Mei

Selasa, 13 Mei 2025
Dugaan Pelemparan Batu di Kasihan Bantul Sebabkan Korban Luka, Polisi Cari Petunjuk Pelaku

Dugaan Pelemparan Batu di Kasihan Bantul Sebabkan Korban Luka, Polisi Cari Petunjuk Pelaku

Selasa, 13 Mei 2025
Sedang Bekerja Pasang Atap, Seorang Pria Tersengat Listrik

Sedang Bekerja Pasang Atap, Seorang Pria Tersengat Listrik

Selasa, 13 Mei 2025
Jogging Semakin Digemari, Berikut Tempat Favoritnya Warga Gunungkidul

Jogging Semakin Digemari, Berikut Tempat Favoritnya Warga Gunungkidul

Selasa, 13 Mei 2025