Berita , Jabodetabek

Truk Menabrak Tiang LAA di Jakarta 25 Juli 2023, Perjalanan Kereta Api Terhenti Sementara

profile picture Rizki Muhammad Iqbal
Rizki Muhammad Iqbal
Truk Menabrak Tiang LAA di Jakarta
Gambar truk menabrak tiang LAA di Jakarta sehingga membuat perjalanan kereta api menjadi terhenti untuk sementara waktu. (Foto: Twitter/TMC Polda Metro Jaya)

HARIANE - Telah terjadi truk menabrak tiang LAA di Jakarta, tepatnya di jalur hilir antara Stasiun Pondok Ranji - Kebayoran, Jakarta, pada hari ini 25 Juli 2023.

Tabrakan truk dengan tiang LAA (Listrik Aliran Atas) hingga ambruk itu berada tepat di depan SMAN 86 Jakarta, Jalan Bintaro Permai IV.

Kejadian gangguan KRL di Jakarta hari ini membuat perjalanan untuk sementara mengalami penyesuaian waktu karena listrik KRL mati di petak tersebut.

Kejadian Truk Menabrak Tiang LAA di Jakarta

https://twitter.com/_agunghan/status/1683665308031254529?t=8MMZAskD6FCu-zfFAcUa5g&s=08
Suasana Stasiun Pondok Ranji pasca kejadian truk tabrak tiang LAA di Jalan Bintaro Permai IV. (Foto: Twitter/@_agunghan)

Kejadian ini diinformasikan oleh akun Twitter KAI Commuter yang mengungkapkan bahwa tiang LAA ditabrak oleh truk sehingga menjadi miring dan menghalangi lintas jalur rel.

Demi keselamatan dan keamanan perjalanan, LAA pada lintas Pondok Ranji - Kebayoran dimatikan untuk sementara waktu.

Saat ini petugas masih dalam upaya memperbaiki kerusakan yang diakibatkan truk menabrak tiang LAA di Jakarta tersebut.

Akibat kejadian tabrakan truk dengan tiang LAA, berikut update rekayasa pola operasi berdasarkan keterangan KAI Commuter:

- KA 1671 (Rangkas Bitung-Tanah Abang) perjalanan hanya sampai Stasiun Sudimara dan kembali sebagai KA 1672 (Sudimara-Rangkasbitung)

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB