Olahraga

Update Transfer Liga Inggris Terbaru Agustus 2022 : MU Diisukan Cuci Gudang Posisi Bek, Leicester Tolak Tawaran Chelsea untuk Fofana

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Update Transfer Liga Inggris Terbaru Agustus 2022 : MU Diisukan Cuci Gudang Posisi Bek, Leicester Tolak Tawaran Chelsea untuk Fofana
Cuplikan update transfer Liga Inggris terbaru Agustus 2022. (Foto: Unsplash/Nat Callaghan)
Sementara itu, Chelsea diisukan tengah dekati Maguire. Rumor itu langsung dibantah pihak Manchester United, usai sang pemain menolak untuk hengkang.

Update transfer Liga Inggris terbaru Agustus 2022 : Chelsea ngebet datangkan Fofana dan Aubameyang

Berita selanjutnya datang dari tim Ibu Kota London, Chelsea. "The Blues" yang diisukan ingin mendatangkan pemain bintang lagi sangat bergairah pada penutupan bursa transfer Agustus.
Namun, kabar kurang sedap hadir saat incaran Chelsea, Wesley Fofana yang diberitakan tidak jadi mendarat di Stamford Bridge. Pihak manajemen Leicester City menolak mentah-mentah proposal yang disodorkan Chelsea.
BACA JUGA : Siap-Siap! Indonesia Akan Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Pencak Silat 2023 yang Diikuti 100 Negara
Dilansir dari akun Twitter Fabrizio Romano, Chelsea masih bersikeras mendatangkan bek muda tersebut sekaligus penyerang baru dari Barcelona, Pierre-Emerick Aubameyang.
Aubameyang masih incaran nomor wahid "The Blues" setelah kehilangan Timo Werner di awal bulan Agustus 2022. Chelsea akan terus melakukan gerilya untuk mencari pemain anyar pada penutupan bursa transfer.
Berikut adalah Update transfer Liga Inggris terbaru Agustus 2022. Para penggemar sepak bola dunia masih menunggu hingga detik terakhir bursa transfer pemain pada musim ini.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB