Berita

Viral, Mobil Terjebak Banjir di Flyover Tip Top Taman Cibodas

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Viral, Mobil Terjebak Banjir di Flyover Tip Top Taman Cibodas
Viral, Mobil Terjebak Banjir di Flyover Tip Top Taman Cibodas
HARIANE - Mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas viral di sosial media. Hal tersebut karena sebuah mobil memaksa untuk menerjang banjir.
Mobil terjebak banjir di Tip Top Taman Cibodas, Kota Tangerang terjadi pada Jumat, 15 Juli 2022.

Dikutip dari Instagram @abouttg mobil terjebak banjir di flyover tip top Taman Cibodas dikarenakan hujan dengan intensitas tinggi dan durasi waktu yang lama membuat banjir menutupi flyover Tip Top Taman Cibodas.

BACA JUGA : 1 Korban Banjir Bandang Sungai Kacangan Purbalingga Ditemukan, Tim SAR Upayakan Pencarian Korban Lainnya
Mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas menutupi hampir seluruh bagian mobil. Dalam rekaman video tersebut memperlihatkan pengendara mobil memaksa untuk terus menerobos banjir.
Terdengar suara perekam video memberikan peringatan kepada pengendara mobil, bahwa mobil tersebut tidak bisa menerjang banjir.
"Maksain, tuh kan gitu" ucapnya.
Dalam video lain memperlihatkan mobil terjebak banjir di flyover tip top Taman Cibodas mendapat bantuan dari warga setempat, dengan di evakuasi.
Beberapa orang terlihat membantu untuk mendorong mobil tersebut, lebih lanjut BPBD Kota Tangerang UPT Cibodas, Yudi membenarkan informasi viralnya mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas.
"Betul, sebuah mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas," ujar Yudi pada Sabtu, 16 Juli 2022.
Lebih lanjut BPBD Kota Tangerang UPT Cibodas, Yudi menambahkan bahwa mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas tersebut sudah berhasil dievakuasi oleh warga setempat.
"Informasinya, mobil tersebut telah dievakuasi oleh warga ke tempat yang lebih tinggi," tutur Yudi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua Puting Beliung Muncul di Tengah Laut Gunungkidul, Pertanda Apa?

Dua Puting Beliung Muncul di Tengah Laut Gunungkidul, Pertanda Apa?

Senin, 19 Mei 2025
Pameran Industri Percetakan Pertama di Indonesia Dihadirkan di Joga, Catat Tanggalnya!

Pameran Industri Percetakan Pertama di Indonesia Dihadirkan di Joga, Catat Tanggalnya!

Senin, 19 Mei 2025
Dampak Cuaca Buruk di Gunungkidul, Sekolah Tergenang Air Hingga Pohon Tumbang

Dampak Cuaca Buruk di Gunungkidul, Sekolah Tergenang Air Hingga Pohon Tumbang

Senin, 19 Mei 2025
Pelaku Perusak Makam Milik Warga non-Muslim Ditangkap, Remaja Usia 16 Tahun

Pelaku Perusak Makam Milik Warga non-Muslim Ditangkap, Remaja Usia 16 Tahun

Senin, 19 Mei 2025
Tanggapan Bupati Abdul Halim Muslih Soal Perusakan Makam non-Muslim di Bantul: Orang Nggak ...

Tanggapan Bupati Abdul Halim Muslih Soal Perusakan Makam non-Muslim di Bantul: Orang Nggak ...

Senin, 19 Mei 2025
Jalan Tertutup Air Akibat Hujan Deras, Jalur Utama Pantai Gunungkidul Dialihkan

Jalan Tertutup Air Akibat Hujan Deras, Jalur Utama Pantai Gunungkidul Dialihkan

Senin, 19 Mei 2025
Tingkatkan Lama Pendidikan Warga Gunungkidul, Pemerintah Luncurkan Gerakan Berani Sekolah

Tingkatkan Lama Pendidikan Warga Gunungkidul, Pemerintah Luncurkan Gerakan Berani Sekolah

Senin, 19 Mei 2025
Picu Kecelakaan, 3 Remaja di Jepara Taruh Bangku di Tengah Jalan Ditangkap

Picu Kecelakaan, 3 Remaja di Jepara Taruh Bangku di Tengah Jalan Ditangkap

Senin, 19 Mei 2025
4 Arena Pertandingan Porda 2025 Digelar di Kampus UNY Gunungkidul, Apa Saja?

4 Arena Pertandingan Porda 2025 Digelar di Kampus UNY Gunungkidul, Apa Saja?

Senin, 19 Mei 2025
Ketua Pemuda Pancasila Blora Terjerat Kasus Penipuan, Korban Rugi Rp 300 Juta Lebih

Ketua Pemuda Pancasila Blora Terjerat Kasus Penipuan, Korban Rugi Rp 300 Juta Lebih

Senin, 19 Mei 2025