Berita

Viral, Mobil Terjebak Banjir di Flyover Tip Top Taman Cibodas

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Viral, Mobil Terjebak Banjir di Flyover Tip Top Taman Cibodas
Viral, Mobil Terjebak Banjir di Flyover Tip Top Taman Cibodas
HARIANE - Mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas viral di sosial media. Hal tersebut karena sebuah mobil memaksa untuk menerjang banjir.
Mobil terjebak banjir di Tip Top Taman Cibodas, Kota Tangerang terjadi pada Jumat, 15 Juli 2022.

Dikutip dari Instagram @abouttg mobil terjebak banjir di flyover tip top Taman Cibodas dikarenakan hujan dengan intensitas tinggi dan durasi waktu yang lama membuat banjir menutupi flyover Tip Top Taman Cibodas.

BACA JUGA : 1 Korban Banjir Bandang Sungai Kacangan Purbalingga Ditemukan, Tim SAR Upayakan Pencarian Korban Lainnya
Mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas menutupi hampir seluruh bagian mobil. Dalam rekaman video tersebut memperlihatkan pengendara mobil memaksa untuk terus menerobos banjir.
Terdengar suara perekam video memberikan peringatan kepada pengendara mobil, bahwa mobil tersebut tidak bisa menerjang banjir.
"Maksain, tuh kan gitu" ucapnya.
Dalam video lain memperlihatkan mobil terjebak banjir di flyover tip top Taman Cibodas mendapat bantuan dari warga setempat, dengan di evakuasi.
Beberapa orang terlihat membantu untuk mendorong mobil tersebut, lebih lanjut BPBD Kota Tangerang UPT Cibodas, Yudi membenarkan informasi viralnya mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas.
"Betul, sebuah mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas," ujar Yudi pada Sabtu, 16 Juli 2022.
Lebih lanjut BPBD Kota Tangerang UPT Cibodas, Yudi menambahkan bahwa mobil terjebak banjir di flyover Tip Top Taman Cibodas tersebut sudah berhasil dievakuasi oleh warga setempat.
"Informasinya, mobil tersebut telah dievakuasi oleh warga ke tempat yang lebih tinggi," tutur Yudi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB