Berita

Viral Seorang Kakak Disabilitas Dipaksa Mengemis oleh Adiknya di Depok

profile picture Rizki Muhammad Iqbal
Rizki Muhammad Iqbal
Viral Seorang Kakak Disabilitas Dipaksa Mengemis oleh Adiknya di Depok
Seorang kakak disabilitas dipaksa mengemis oleh adiknya di Depok. (Foto: TikTok/Pratiwi Noviyanthi)

Selain karena melanggar norma sosial, hal ini juga bisa menjadi pelanggaran hukum yang merampas hak penyandang disabilitas terkait kesejahteraan sosialnya.

Kakak Disabilitas Dipaksa Mengemis oleh Adiknya di Depok

Viral Seorang Kakak Disabilitas Dipaksa Mengemis oleh Adiknya
Pratiwi Noviyanthi yang sedang menantang adik dari penyandang disabilitas mental tersebut untuk mengemis di bawah terik matahari. (Foto: TikTok/Pratiwi Noviyanthi)

Kisah viral seorang kakak disabilitas dipaksa mengemis oleh adiknya di Depok ini diunggah dalam TikTok Pratiwi Noviyanthi.

Pratiwi Noviyanthi sendiri adalah seorang mantan pramugari yang sekarang menjadi YouTuber penolong ODGJ (Orang Dalam Gangguan Jiwa).

Dia dikenal sebagai YouTuber yang membuat konten berkeliling hingga ke pelosok daerah untuk membantu ODGJ.

Salah satu kontennya yang menjadi perhatian publik adalah kisah seorang kakak disabilitas dipaksa mengemis oleh adiknya.

Diketahui penyandang disabilitas tersebut adalah Pak Joko. Pak Joko ini merupakan penyandang disabilitas mental sekaligus seorang kakak disabilitas dipaksa mengemis oleh adiknya.

"Saya tantangin balik, ngemis di bawah duduk gini aja, terik matahari, mau nggak?" Pratiwi menantang adik yang memaksa kakaknya untuk mengemis tersebut.

Dalam keterangannya, diketahui bahwa Pak Joko sudah dibawa ke panti, namun dijemput lagi oleh adiknya.

"Terus kenapa dia ada di jalan lagi ngemis, banyak yang lapor lho," tanya Pratiwi dalam unggahan video selanjutnya.

"Kagak ada yang bagi duit," jawab adik tersebut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB
Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Minggu, 24 November 2024 06:18 WIB
Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Minggu, 24 November 2024 05:51 WIB
Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Minggu, 24 November 2024 05:42 WIB
2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

Minggu, 24 November 2024 00:16 WIB
Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Sabtu, 23 November 2024 21:43 WIB
Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Sabtu, 23 November 2024 19:43 WIB
Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB