Berita , Jabar

Viral Video Ibadah Aliran Sesat di Gegerkalong Bandung, Bukan yang Pertama Kali

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Video ibadah aliran sesat di Gegerkalong Bandung
Diduga video ibadah aliran sesat di Gegerkalong Bandung beredar di media sosial. (Foto: Twitter/txtdrbandung)

"Dihimbau untuk para warga Gegerkalong (khususnya dari pertigaan KPAD sampai geger Arum) untuk tetap berhati-hati jika keluar, dikarenakan malam ini sedang terjadi lagi keramaian aliran sesat yang udh pernah terjadi sebelum covid. Maka dari itu sekarang banyak para polisi beserta jajarannya sedang berjaga di wilayah tersebut," seperti tertulis dalam pesan.

Lebih lanjut, dalam video ibadah aliran sesat di Gegerkalong Bandung yang diunggah, terekam sebuah kegiatan oleh sekelompok orang.

Tidak diketahui dengan jelas apa yang dilakukan, namun terlihat bahwa anggota kelompok tersebut bergerak seperti menari di dalam sebuah ruangan.

Video ibadah aliran sesat di Gegerkalong Bandung
Rekaman diduga video ibadah aliran sesat di Gegerkalong Bandung. (Foto: Twitter/txtdrbandung)

"Oh my god. Astagfirullahaladzim. Oh my god. Itu mereka ibadah atau nari woy," seperti terdengar dari dalam video.

Salah seorang warganet dengan akun @morkkkyy mengaku dalam kolom komentar jika dirinya merupakan salah seorang masyarakat yang tinggal di kos-kosan yang terletak di depan lokasi diadakannya ibadah kelompok aliran sesat tersebut.

Dirinya mengisahkan bahwa akibat pelaksanaan kegiatan yang diduga ibadah atau ritual itu, dirinya dan teman-temannya panik karena ketakutan dan hanya bisa menangis hingga tak bisa tidur.

"depan kosan aku bngt anjr, semalem pd gabisa tdr saking paniknya. cm pd nangis bnr2 saking takut paniknya :(," tulis @morkkkyy

Terkait dengan waktu terjadinya kegiatan tersebut, berdasarkan keterangan di atas, kegiatan terjadi pada Jumat malam, 28 Mei 2023.

Beberapa warganet lain menduga jika kelompok tersebut adalah kelompok syiah yang sedang beribadah memperingati hari 10 Muharram.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB