Artikel

1 Agustus Hari Apa? Ternyata Memperingati Hari Kanker Paru-Paru hingga Momen Penting Lainnya

profile picture hariane
hariane
1 Agustus Hari Apa? Ternyata Memperingati Hari Kanker Paru-Paru hingga Momen Penting Lainnya
Deratan hari penting 1 Agustus. (Ilustrasi: Pexels/Anna Shvets)
Setidaknya ada tiga hal yang kemudian menjadi penyebab orang bukan perokok bisa menjadi penderita kanker paru-paru.
Penyebab pertama adalah gaya hidup, seperti terlalu sering menghabiskan banyak waktu di daerah yang membuat terpapar asap rokok.
Penelitian American Cancer Society orang yang memakan makanan sehat seperti buah dan sayur cenderung lebih terlindung dari risiko kanker paru-paru.
Penyebab selanjutnya adalah faktor lingkungan seperti terhirupnya gas radon.
Gas Radon tidak berwarna, tidak berbau dan terbentuk secara alami dari peluruhan unsur-unsur radiokatif, seperti uranium.
Gas radon bisa mengenai seseorang di rumah atau di bangungan yang sedang dalam proses pembangunan.
Terlebih lagi yang berada di atas permukaan tanah atau bebatuan yang mengandung radioaktif yang tinggi.
Penyebab terakhir yang paling banyak dialami adalah faktor genetika.
BACA JUGA : 6 Manfaat Buah Sirsak yang Jarang Orang Ketahui: Membantu Melawan Kanker
The American Cancer Story menurut artikel Kemenkes RI tersebut pernah merilis bahwa mutasi genetik tertentu lebih sering terjadi pada para pasien kanker paru-paru yang bukan perokok.
Meski bukan penyakit menular, namun ada penelitian yang menyebutkan bahwa orang dengan keluarga dekat penderita kanker paru-paru memiliki kemungkinan lebih besar terhadap risiko penyakit ini.
Bahkan hal itu terjadi tidak hanya pada pasien perokok namun juga terhadap pasien yang tidak merokok.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB