Pendidikan

20 Contoh Pertanyaan Seminar Proposal Beserta Tips Menjawabnya Agar Revisi Tak Banyak

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Contoh Pertanyaan Seminar Proposal
Inilah 20 contoh pertanyaan seminar proposal lengkap dengan tips menjawabnya. (Foto: Freepik)

Jika ditanya seperti ini mahasiswa perlu menjawabnya dengan manfaat teoretis dan praktis yang bisa diperoleh orang lain ketika membaca mengenai penelitiannya.

8. Jabarkan mengenai rumusan masalah dan tujuan dari penelitian mahasiswa?

Mahasiswa perlu menjawab pertanyaan ini dengan menyebutkan dan menjelaskan masing-masing rumusan masalah maupun tujuan penelitian yang ada di draft skripsi.

9. Sampai manakah ruang lingkup dari penelitian mahasiswa?

Cobalah jelaskan mengenai batasan penelitian yang diinginkan agar topik pembahasan dari penelitiannya tak terlalu luas.

10. Berapa dan apa saja definisi istilah kunci pada penelitian ini?

Definisi istilah kunci biasanya hanya dibatasi 4-5 saja. Jadi, jika ternyata ada definisi istilah kunci yang dirasa tidak perlu, biasanya dosen akan meminta mahasiswa untuk menghapus atau menggantinya.

11. Bagaimana hubungan antara landasan teori pertama sampai teori yang terakhir?

Jika mahasiswa bisa menghubungkannya dengan benar dan sudah dituliskan di dalam draft kemungkinan besar mahasiswa tak akan mendapatkan koreksi mengenai hal ini.

Namun, jika tidak bisa menjawab dan tidak ada juga di dalam draft, biasanya dosen akan meminta mahasiswa menambahkan hubungan antara landasan teori satu dengan yang lain di bagian akhir tiap landasan teori.

12. Apakah landasan teori yang terpenting pembahasannya sudah lebih banyak dari yang lain?

Jika sudah, maka mahasiswa tak akan mendapatkan revisi. Namun, jika tidak kemungkinan besar mahasiswa perlu menambahkan teori untuk inti landasan teorinya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jelang Pilkada Jogja, Satpol PP Tertibkan APK Masih Terpasang

Jelang Pilkada Jogja, Satpol PP Tertibkan APK Masih Terpasang

Senin, 25 November 2024 18:42 WIB
Diduga Curangi Takaran Bahan Bakar, Mendag RI Cek SPBU Jalan Kaliurang Km 10

Diduga Curangi Takaran Bahan Bakar, Mendag RI Cek SPBU Jalan Kaliurang Km 10

Senin, 25 November 2024 17:56 WIB
Mendag RI dan Pemkot Yogya Pastikan Harga dan Ketersediaan Pangan Aman

Mendag RI dan Pemkot Yogya Pastikan Harga dan Ketersediaan Pangan Aman

Senin, 25 November 2024 17:39 WIB
Mendag Budi Santoso Sebut Hanya 3,4 Persen dari 60 Juta Lebih UMKM yang ...

Mendag Budi Santoso Sebut Hanya 3,4 Persen dari 60 Juta Lebih UMKM yang ...

Senin, 25 November 2024 16:53 WIB
KPU Gunungkidul Mulai Distribusikan Logistik Pilkada

KPU Gunungkidul Mulai Distribusikan Logistik Pilkada

Senin, 25 November 2024 14:51 WIB
Fitur Diari Diabetes Digital Telah Terintegrasi SatuSehat, Bantu Pantau Kasus Diabetes Anak

Fitur Diari Diabetes Digital Telah Terintegrasi SatuSehat, Bantu Pantau Kasus Diabetes Anak

Senin, 25 November 2024 13:50 WIB
Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Senin, 25 November 2024 11:52 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Senin, 25 November 2024 09:35 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Senin, 25 November 2024 09:23 WIB
Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Senin, 25 November 2024 08:08 WIB