Berita , Gaya Hidup

3 Keutamaan Merayakan Maulid Nabi Muhammad Menurut para Ulama

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
3 Keutamaan Merayakan Maulid Nabi Muhammad Menurut para Ulama
Inilah tiga keutamaan merayakan Maulid Nabi Muhammad menurut para ulama. (Ilustrasi: Unsplash/Ahmet Kurem)

HARIANE – Menurut para ulama, ada berbagai keutamaan merayakan Maulid Nabi Muhammad yang jatuh pada 12 Rabiul Awal setiap tahunnya.

Rabiul Awal adalah salah satu bulan yang istimewa bagi umat Islam. Karena pada 12 Rabiul Awal, lahir seorang manusia sempurna yang diutus menjadi Rasulullah, yaitu Nabi Muhammad SAW. 

Untuk mengetahui kapan Maulid Nabi 2023 terjadi tahun ini, Lembaga Falakiyah PBNU telah melakukan upaya berupa rukyatul hilal untuk mengetahui kapan tanggal 1 Rabiul Awal.

Lembaga Falakiyah PBNU kemudian mengumumkan bahwa Maulid Nabi Muhammad 1445 jatuh pada 28 September 2023.

Keutamaan Merayakan Maulid Nabi Muhammad

3 Keutamaan Merayakan Maulid Nabi Muhammad Menurut para Ulama
Maulid Nabi Muhammad jatuh pada 28 September 2023. (Ilustrasi: Pixabay)

Bagi sebagian besar umat Muslim, ikut merayakan Maulid Nabi Muhammad adalah bentuk rasa bahagia dan rasa syukur mereka terhadap kelahiran Rasulullah.

Biasanya umat Muslim akan mengungkapkan rasa bahagia tersebut dengan mengadakan majelis taklim, membaca shalawat bersama-sama, membaca al barjanzi, maulid Diba’, hingga bersedekah.

Sejumlah ulama bahkan sempat menjelaskan berbagai keutamaan merayakan Maulid Nabi Muhammad dengan cara yang dibenarkan syariat. 

Keutamaan Pertama

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025