Berita , Artikel , Ekbis

3 Tips Terhindar dari Penukaran Uang Palsu, Masyarakat Harus Tahu Supaya Tak Jadi Korban Penipuan

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Tips Terhindar dari Penukaran Uang Palsu
Ini dia tips terhindar dari penukaran uang palsu. (Ilustrasi: Freepik/ 8photo)

Jika belum begitu tahu maksud dari tiga kata tersebut, cek penjabaran di bawah ini yang dihimpun dari kanal YouTube Bank Indonesia.

1) Perhatikan dan lihatlah warnanya, terutama pada bagian gambar perisai yang ada pada uang. Khusus untuk uang Rp 20 ribu, 50 ribu, dan 100 ribu, cek juga apakah ada benang pengamannya atau tidak.

2) Cobalah meraba uang secara detail dan secara perlahan-lahan. Sebab ada beberapa bagian dari uang yang harusnya terasa kasar seperti gambar pahlawan Indonesia, garuda pancasila, angka nominal, huruf terbilang, dan frasa NKRI.

3) Terawang uang ke arah cahaya. Jika terlihat watermark gambar pahlawan dan rectoverso logo Bank Indonesia, maka uang dapat digolongkan asli dengan catatan kedua hal sebelumnya sudah benar.

Sebagai informasi, di saat-saat menjelang lebaran penipuan penukaran uang palsu ini lebih marak terjadi.

Bagi yang merasa ada indikasi penipuan penukaran uang palsu, sebaiknya melapor ke pihak kepolisian supaya pelaku bisa dijerat dengan Pasal 36 ayat 2 dan 3 Undang-undang Nomor 7 Tahun 2011 tentang mata uang.

Pelaku pun dapat diberi ancaman hukuman penjara maksimal 15 tahun dan denda sebanyak Rp 10 Miliar.

Itulah tiga cara atau tips terhindar dari penukaran uang palsu.****

Baca artikel menarik lainnya di Harianesemarang.com.

Ads Banner

BERITA TERKINI

VNL 2025: Jepang Tundukkan Turki dalam 5 Set, Trio Ishikawa-Wada-Yoshino Bersinar di Perempat ...

VNL 2025: Jepang Tundukkan Turki dalam 5 Set, Trio Ishikawa-Wada-Yoshino Bersinar di Perempat ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pembangunan Jalan Brigjen Sudiarto Kota Semarang, Diberlakukan Pengalihan hingga Desember 2025

Pembangunan Jalan Brigjen Sudiarto Kota Semarang, Diberlakukan Pengalihan hingga Desember 2025

Kamis, 24 Juli 2025
Lebih Dari Setengah Masyarakat Indonesia Belum Memiliki Kekebalan Hepatitis B, Kemenkes: Ini Tugas ...

Lebih Dari Setengah Masyarakat Indonesia Belum Memiliki Kekebalan Hepatitis B, Kemenkes: Ini Tugas ...

Kamis, 24 Juli 2025
Kecelakaan Maut di Cianjur Malam ini, Pemotor Tewas Usai Terpental 3 Kali

Kecelakaan Maut di Cianjur Malam ini, Pemotor Tewas Usai Terpental 3 Kali

Kamis, 24 Juli 2025
‎Dua Warga Kota Jogja Kena OTT Buang Sampah Sembarangan di Bantul, Pelaku Bakal ...

‎Dua Warga Kota Jogja Kena OTT Buang Sampah Sembarangan di Bantul, Pelaku Bakal ...

Kamis, 24 Juli 2025
PSIM Belum Dapat Kepastian Berkandang di Stadion Maguwoharjo, Begini Tanggapan Sri Sultan

PSIM Belum Dapat Kepastian Berkandang di Stadion Maguwoharjo, Begini Tanggapan Sri Sultan

Kamis, 24 Juli 2025
Kraton Yogyakarta Sewakan Lahan Sultan Ground untuk Proyek Tol, Nilainya Rp.12 Ribu Per ...

Kraton Yogyakarta Sewakan Lahan Sultan Ground untuk Proyek Tol, Nilainya Rp.12 Ribu Per ...

Kamis, 24 Juli 2025
Ramah Lingkungan, Javafon Konsisten Gunakan Sumber Lokal

Ramah Lingkungan, Javafon Konsisten Gunakan Sumber Lokal

Kamis, 24 Juli 2025
Jamasan Tombak Kyai Wijaya Mukti Jadi Simbol Merawat Budaya

Jamasan Tombak Kyai Wijaya Mukti Jadi Simbol Merawat Budaya

Kamis, 24 Juli 2025
Bulan Sura, Gunungkidul Gelar Jamasan Pusaka Milik Daerah dan Pegawai

Bulan Sura, Gunungkidul Gelar Jamasan Pusaka Milik Daerah dan Pegawai

Kamis, 24 Juli 2025