Gaya Hidup , Olahraga , Harianesia
4 Fakta Visa Olahraga Indonesia, Benarkah Salah Satunya Pengajuannya Lebih Sederhana?
Skema pengajuan tersebut diatur dalam PP 40 tahun 2023 dan Permenkumham 22 tahun 2023.
Jadi, pemohon visa ini bisa langsung mendapatkan visa tanpa syarat keterangan pengalaman kerja maupun surat keterangan kelakuan baik dari kepolisian negara asal.
4. Pertimbangan Pembuatannya Ternyata karena ini
Dihimpun dari laman resmi Imigrasi Jakarta Utara, penghapusan beberapa poin pada persyaratan visa ini didasari dengan pertimbangan selain artis mancanegara, atlet juga hanya beraktivitas dalam waktu singkat di Indonesia.
Selanjutnya, konteks pekerjaan yang dilakukan artis asing maupun atlet ini tidak memberikan efek persaingan kepada tenaga kerja lokal.
Ditambah lagi, penerbitan visa olahraga merupakan hal yang lazim dikeluarkan dan juga sudah pernah dilakukan di negara-negara lain.
Sekian informasi tentang empat fakta visa olahraga Indonesia yang merupakan jenis visa yang dikeluarkan pada akhir September 2023.****
Temukan artikel menarik lainnya di harianejogja.com