Pendidikan , Pilihan Editor

4 Tips Memulai Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak, Hangeul Dulu atau Perbanyak Kosakata?

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
4 Tips Memulai Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak, Hangeul Dulu atau Perbanyak Kosakata?
4 Tips Memulai Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak, Hangeul Dulu atau Perbanyak Kosakata?
Angka dalam Korea sendiri dibagi menjadi dua jenis yaitu, angka sino dan asli Korea. Masing-masing dari jenis tersebut juga memiliki penggunaan yang berbeda-beda.
Untuk angka sino Korea digunakan saat ingin menyatakan nomor telepon, alamat, tahun, bulan, menit, detik, harga, tinggi, berat, dan lainnya yang semua angkanya lebih tinggi dari 99. Sedangkan angka asli Korea umumnya digunakan untuk menyatakan waktu, usia, dan satuan saat menghitung benda atau orang.
BACA JUGA : 5 Tips Meningkatkan Kosakata Bahasa Inggris, Bisa Jadi Rahasia Lancar Speaking

4. Pelajari Materi Secara Urut

Tips Memulai Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak
(Ilustrasi: Pexels/Andrea Piacquadio)
Tips yang terakhir adalah mempelajari materi secara urut.
Mempelajari materi secara urut akan menjadi langkah yang tepat untuk memulai belajar Bahasa Korea. Mulailah dari hal yang paling basic seperti perkenalan, nama-nama benda, makanan, minuman, cuaca, dan lainnya. Setelah itu baru memulai grammar yang ada dalam bahasa Korea.
Tips ini juga akan memudahkan dalam membuat kalimat apalagi ketika ingin berbicara ke orang Korea.
Untuk mempelajari materi secara urut bagi para pemula, dapat menggunakan buku seperti "Bahasa Korea Terpadu untuk Orang Indonesia" yang terdiri satu - enam jilid.
Selain empat tips memulai belajar bahasa Korea secara otodidak yang tertera diatas, jangan lupa juga untuk terus berlatih agar semakin lancar saat berbicara maupun menulis dalam bahasa Korea. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB
Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB