Gaya Hidup , Headline

5 Perbedaan Ekstrovert dan Introvert yang Jarang Diketahui

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
5 Perbedaan Ekstrovert dan Introvert yang Jarang Diketahui
5 Perbedaan Ekstrovert dan Introvert yang Jarang Diketahui
Menurut pandangan Sherly Annavita Rahmi, orang yang introvert saat berkumpul dengan orang lain akan lebih mengutamakan kualitas dibandingkan dengan persoalan seberapa banyak orang yang bertemu dengannya.
2. Emosi
Perbedaan kedua antara ekstrovert dan introvert yaitu tentang bagaimana kedua tipe karakter tersebut mampu meluapkan emosinya.
Introvert yang akrab dengan kesunyian, maka orang-orang dengan tipe ini akan meluapkan emosinya dalam ketenangan.
Jika introvert sedang sedih, maka ia akan memilih dan menyendiri serta bisa saja menangis tanpa harus bertemu dengan orang lain.
Sebaliknya, orang ekstrovert yang cenderung sering bertemu dengan orang lain, akan meluapkan emosinya dengan cara speak up.
Ekstrovert akan merasa lebih nyaman untuk bercerita dengan orang lain dan meluapkan emosinya secara terbuka.
3. Komunikasi
Cara komunikasi seseorang sangat berkaitan erat dengan kepribadian diri sendiri.
Ekstrovert yang memiliki kecenderungan untuk talkative jauh lebih luwes dalam menyampaikan sesuatu dengan cara speak up.
Orang yang ekstrovert bisa menyapa dan membuka obrolan terlebih dahulu dengan orang lain, bahkan dengan orang baru yang belum dikenal sekali pun.
Banyak yang mendefinisikan orang ekstrovert dengan "a potential excellent communicator", yang jika diolah dengan baik, maka ia akan memiliki kemampuan public speaking yang baik.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ditetapkan Jadi Tersangka Peredaran Uang Palsu, DA Tak Lagi Menjabat Pengurus DPC PAN ...

Ditetapkan Jadi Tersangka Peredaran Uang Palsu, DA Tak Lagi Menjabat Pengurus DPC PAN ...

Kamis, 24 April 2025
Kasus Peredaran Uang Palsu di Sleman, Begini Modus Operandinya

Kasus Peredaran Uang Palsu di Sleman, Begini Modus Operandinya

Kamis, 24 April 2025
Tiga Pengedar Uang Palsu di Jogja Diamankan, Polisi Kejar Supplier

Tiga Pengedar Uang Palsu di Jogja Diamankan, Polisi Kejar Supplier

Kamis, 24 April 2025
Anggotanya Terjerat Kasus Pengedaran Uang Palsu, Ketua DPC PAN Bantul: Tidak Ada Kaitannya ...

Anggotanya Terjerat Kasus Pengedaran Uang Palsu, Ketua DPC PAN Bantul: Tidak Ada Kaitannya ...

Kamis, 24 April 2025
Muncul Miras Merek Parangtritis, Pemkab Bantul Layangkan Somasi ke Produsen

Muncul Miras Merek Parangtritis, Pemkab Bantul Layangkan Somasi ke Produsen

Kamis, 24 April 2025
Kabar Duka, Tokoh Ikonik Raminten Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Kabar Duka, Tokoh Ikonik Raminten Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Kamis, 24 April 2025
Kecelakaan di Gunungpati Semarang Hari ini, Mobil Hantam 4 Sepeda Motor

Kecelakaan di Gunungpati Semarang Hari ini, Mobil Hantam 4 Sepeda Motor

Kamis, 24 April 2025
Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun! Yakin Mau Beli ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun! Yakin Mau Beli ...

Kamis, 24 April 2025