Idul Fitri 1444H

7 Keutamaan Puasa Syawal 6 Hari, Jadi Indikator Amalan Ramadhan Diterima

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
keutamaan puasa Syawal
Keutamaan puasa Syawal selama 6 hari tidak ada di ibadah sunnah lainnya. (Ilustrasi: Pexels/Ali Madad Sakhirani)

HARIANE – Keutamaan puasa Syawal selama 6 hari menjadi alasan mengapa banyak muslim mengerjakan amalan ini meski tidak wajib.

Salah  satu keutamaan mengerjakan puasa ini dikatakan amalan selama Ramadhan akan diterima Allah Swt. 

Tak hanya itu, masih ada 6 keutamaan lain yang tak kalah penting untuk diketahui agar seseorang tak meninggalkan puasa Syawal.

Keutamaan Puasa Syawal Selama 6 Hari

Berikut ini daftar keutamaan puasa Syawal selama 6 hari yang akan menambah semangat dalam menjalankannya.

1. Mendapat Pahala 10 Kali Lipat

Keutamaan puasa sunnah enam hari di bulan Syawwal adalah kemudahan mendapatkan pahala puasa setahun penuh.

Dari Abu Ayyub al-Anshari radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Barangsiapa yang berpuasa (di bulan) Ramadhan, kemudian dia mengikutkannya dengan (puasa sunnah) enam hari di bulan Syawwal, maka (dia akan mendapatkan pahala) seperti puasa setahun penuh.”

Artinya, pahala berpuasa Ramadhan ditambah puasa 6 hari di bulan Syawal dilipatgandakan menjadi sepuluh kali sehingga menjadi tiga ratus enam puluh hari atau sama dengan satu tahun penuh (tahun Hijriyah).

2. Penyempurna Puasa Ramadhan 

Beberapa kelalaian dan kesalahan sangat mungkin dilakukan seorang Muslim selama 30 hari menjalankan puasa Ramadhan sehingga ibadah menjadi kurang sempurna.

Ibadah-ibadah sunnah seperti halnya puasa di bulan Syawal ini merupakan penyempurna kekurangan ibadah-ibadah yang wajib.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB