Berita , Nasional

7 Lokasi Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Bogor Gratis, Diantaranya di Alun-alun Kecamatan Leuwiliang

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
lokasi nobar timnas di Indonesia Vs Uzbekistan di Bogor
Sejumlah lokasi nobar timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Bogor telah disediakan untuk malam ini. (Foto: Instagram/sudutbogorbarat)

HARIANE - Terdapat sejumlah lokasi nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Bogor yang diadakan di setiap titik untuk malam ini.

Diketahui sebelumnya pertandingan Timnas Indonesia Vs Uzbekistan akan dilangsungkan pada Senin malam, 29 April 2024.

Timnas Indonesia akan bertanding melawan Uzbekistan dalam Piala Asia U-23 di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha, Qatar.

Sejumlah acara nobar untuk malam ini diselenggarakan secara gratis tanpa dipungut biaya apapun sehingga dapat disaksikan oleh masyarakat secara umum.

Lokasi Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Bogor 

Pertandingan kali ini disambut meriah oleh masyarakat Indonesia karena kebanggaannya terhadap Timnas Indonesia telah melangkah sejauh ini untuk memasuki babak semi final.

Tak hanya di Bogor, namun di seluruh penjuru Indonesia mengadakan acara nobar (nonton bareng) khusus untuk malam ini.

Berikut ini 7 lokasi nobar di wilayah Bogor yang bisa masyarakat ikuti secara gratis:

1. Stadion Pakansari Bogor 

Dispora Kabupaten Bogor menyelenggarakan acara nobar untuk masyarakat Bogor di Stadion Pakansari yang beralamatkan  di Jl. Gor Pakansari No.26, Pakansari, Kec. Cibinong, Kabupaten Bogor.

Acara tersebut gratis sehingga bisa disaksikan oleh siapa saja yang ingin menonton dimulai pukul 19.00 WIB.

2. Lapangan Apel Polres Bogor 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB