Berita , Headline

7,5 Hektar Lahan Terbakar di Kabupaten Sukamara, Ternyata Ini Pemicunya

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
7,5 Hektar Lahan Terbakar di Kabupaten Sukamara, Ternyata Ini Pemicunya
7,5 Hektar Lahan Terbakar di Kabupaten Sukamara, Ternyata Ini Pemicunya
Atas kejadian ini, BPBD Kabupaten Sukamara telah memaparkan bahwa tidak ada laporan korban jiwa maupun masyarakat yang mengungsi akibat kejadian ini.

Upaya Mitigasi Bencana saat Kebakaran Lahan

Dalam menghadapi bencana kebakaran lahan yang sering terjadi di Indonesia, maka langkah mitigasi bencana perlu di sosialisasikan kepada masyarakat.
Dikutip dari kanal Youtube Risqina Putri, mitigasi bencana merupakan serangkaian upaya untuk mengurangi resiko bencana.
Mitigasi bencana dapat dilakukan dengan pembangunan fisik, penyadaran masyarakat, dan peningkatan kesiapsiagaan.
BACA JUGA :
BREAKING NEWS! Kebakaran di SPBU Mukomuko Bengkulu, Penyebab Kobaran Api Belum Diketahui
Mitigasi bencana sendiri bertujuan untuk mengurangi kerugian baik dari segi korban jiwa, kerusakan lingkungan, harta benda,dan dampak psikologis dari bencana kebakaran lahan.
Inilah mitigasi yang dapat dilakukan dalam menghadapi bencana kebakaran hutan.
1. Melakukan kampanye atau sosialisasi kebijakan pengendalian kebakaran hutan dan lahan. Baik secara langsung seperti seminar maupun dengan cara kampanye media sosial.
2. Membentuk pasukan pemadam kebakaran yang portable dan berkompeten
3. Menghindari penyebab kebakaran hutan dan lahan seperti pembuangan potong rokok sembarangan ataupun dengan tidak membuka lahan dengan cara membakar.
4. Peningkatan aturan hukum.
Ads Banner

BERITA TERKINI

HK Fun Run 2024 Magelang : Rekayasa Lalu Lintas hingga Lokasi Parkir

HK Fun Run 2024 Magelang : Rekayasa Lalu Lintas hingga Lokasi Parkir

Kamis, 17 Oktober 2024 22:08 WIB
Pemkot Yogyakarta Perkuat Upaya Penurunan Stunting Lewat Audit Kasus Stunting Siklus Kedua

Pemkot Yogyakarta Perkuat Upaya Penurunan Stunting Lewat Audit Kasus Stunting Siklus Kedua

Kamis, 17 Oktober 2024 21:36 WIB
Jadwal SIM Keliling Sukabumi Oktober 2024, Minggu KetigaTanggal 14-20

Jadwal SIM Keliling Sukabumi Oktober 2024, Minggu KetigaTanggal 14-20

Kamis, 17 Oktober 2024 20:03 WIB
Titiek Soeharto Ucapkan Selamat Ulang Tahun Ke-73 untuk Prabowo Subianto

Titiek Soeharto Ucapkan Selamat Ulang Tahun Ke-73 untuk Prabowo Subianto

Kamis, 17 Oktober 2024 20:02 WIB
Seribu Pelajar Duta Tramtibum Jakarta 2024 Diharapkan Jadi Agen Perubahan

Seribu Pelajar Duta Tramtibum Jakarta 2024 Diharapkan Jadi Agen Perubahan

Kamis, 17 Oktober 2024 19:26 WIB
Kurangi Risiko Kelahiran Prematur dan Stunting, Kemenkes Luncurkan Program MMS untuk Ibu Hamil ...

Kurangi Risiko Kelahiran Prematur dan Stunting, Kemenkes Luncurkan Program MMS untuk Ibu Hamil ...

Kamis, 17 Oktober 2024 19:01 WIB
Bawaslu Gunungkidul Periksa 13 ASN dan Perangkat Kalurahan di Gunungkidul Hadiri Sosialisasi Paslon, ...

Bawaslu Gunungkidul Periksa 13 ASN dan Perangkat Kalurahan di Gunungkidul Hadiri Sosialisasi Paslon, ...

Kamis, 17 Oktober 2024 18:45 WIB
Pemkot Bandung Siapkan Kebijakan Atasi Kemacetan, Fokus pada Pengaturan Jam Operasional

Pemkot Bandung Siapkan Kebijakan Atasi Kemacetan, Fokus pada Pengaturan Jam Operasional

Kamis, 17 Oktober 2024 18:39 WIB
Hasil Penelusuran Bawaslu Bantul, Dugaan Kampanye Beras Pakai Truk Bergambar Paslon Tak Penuhi ...

Hasil Penelusuran Bawaslu Bantul, Dugaan Kampanye Beras Pakai Truk Bergambar Paslon Tak Penuhi ...

Kamis, 17 Oktober 2024 12:51 WIB
Lirik Lagu Teardrops, Single Terakhir Liam Payne Sebelum Meninggal Dunia

Lirik Lagu Teardrops, Single Terakhir Liam Payne Sebelum Meninggal Dunia

Kamis, 17 Oktober 2024 12:20 WIB