Berita

8 Cara Menghemat Bensin Mobil Matic, Benarkah Tidak Boleh Sering Nyalakan AC?

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
8 Cara Menghemat Bensin Mobil Matic, Benarkah Tidak Boleh Sering Nyalakan AC?
8 Cara Menghemat Bensin Mobil Matic, Benarkah Tidak Boleh Sering Nyalakan AC?
Untuk tekanan ban mobil yang pas pada setiap kendaraan bisa dilihat pada buku manual yang disediakan.
Makin besar beban bawaan mobil maka tekanan ban makin mendekati rekomendasi maksimalnya. Tekanan ban yang di bawah atau melebihi rekomendasi sama-sama bisa membuat konsumsi BBM meningkat.
BACA JUGA : Pemerintah Wacanakan Harga BBM Subsidi Naik? Begini Penjelasan DPR RI 

2. Tidak Ngebut

Apakah ngebut boros bensin? Akselerasi mobil menggunakan bahan bakar yang lebih banyak dibandingkan dengan kecepatan yang konstan.
Jadi, sebagai cara menghemat bensin mobil matic triknya adalah dengan berkendara pada gigi paling tinggi namun tetap pada pada batas kecepatan.
Menjaga perputaran mesin serendah mungkin adalah trik agar tidak boros bensin, jadi saat pindah gigi usahakan lakukan secepat mungkin tanpa meningkatkan putaran mesin terlalu banyak.

3. Jaga Momentum Kendaraan

cara menghemat bensin mobil matic
Jaga momentum kendaraan dan minimalkan akselerasi untuk mengurangi konsumsi BBM. (Foto: freepik/aleksandarlittlewolf)
Cara menghemat bensin mobil matic selanjutnya masih berhubungan dengan poin di atas yang menyatakan bahwa penggunaan bahan bakar akan lebih banyak apabila mobil sering berakselerasi.
Ketika berkendara tentu sulit menjaga momentum kendaraan tetap konstan. Oleh karena itu yang bisa dilakukan adalah mengusahakan momentum akselerasi kendaraan tidak besar.
Misalnya bisa dilakukan dengan mulai mengurangi kecepatan dari jauh saat di depan ada hambatan, dan juga mengambil ancang-ancang menambah kecepatan saat akan masuk ke jalan tanjakan lalu kurangi momentum saat sudah naik.
Saat mengurangi kecepatan mobil matic, penting untuk tetap pada gigi yang sama supaya mobil tidak menggunakan bensin untuk mengerem.
Ads Banner

BERITA TERKINI

4 Arena Pertandingan Porda 2025 Digelar di Kampus UNY Gunungkidul, Apa Saja?

4 Arena Pertandingan Porda 2025 Digelar di Kampus UNY Gunungkidul, Apa Saja?

Senin, 19 Mei 2025
Ketua Pemuda Pancasila Blora Terjerat Kasus Penipuan, Korban Rugi Rp 300 Juta Lebih

Ketua Pemuda Pancasila Blora Terjerat Kasus Penipuan, Korban Rugi Rp 300 Juta Lebih

Senin, 19 Mei 2025
Kasus Perusakan Makam Bertambah, Ditemukan di Sewon Bantul

Kasus Perusakan Makam Bertambah, Ditemukan di Sewon Bantul

Senin, 19 Mei 2025
Kasus Perusakan Makam non-Muslim di Banguntapan Bantul, Panewu: Baru Pertama Kali

Kasus Perusakan Makam non-Muslim di Banguntapan Bantul, Panewu: Baru Pertama Kali

Senin, 19 Mei 2025
Belasan Kalurahan di Gunungkidul Bentuk Koperasi Merah Putih, Apa Saja Peluang Usahanya ?

Belasan Kalurahan di Gunungkidul Bentuk Koperasi Merah Putih, Apa Saja Peluang Usahanya ?

Senin, 19 Mei 2025
Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 20 Mei 2025, Ada 19 Kloter

Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 20 Mei 2025, Ada 19 Kloter

Senin, 19 Mei 2025
Digelar 2 Hari, Meet The Investor #2 Jembatani Mimpi Enterpreneur dan Dunia Investasi

Digelar 2 Hari, Meet The Investor #2 Jembatani Mimpi Enterpreneur dan Dunia Investasi

Senin, 19 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 19 Mei 2025 Naik Rp 23.000, Berikut ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 19 Mei 2025 Naik Rp 23.000, Berikut ...

Senin, 19 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 19 Mei 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 19 Mei 2025, Naik atau Turun?

Senin, 19 Mei 2025
Viral Video Tawuran Gangster Wanita di Semarang, Begini Kronologinya

Viral Video Tawuran Gangster Wanita di Semarang, Begini Kronologinya

Minggu, 18 Mei 2025