Gaya Hidup

Ragam Acara Akhir Pekan Jakarta Minggu 9 Juli 2023, Hadirkan Festival Layang-Layang Hingga Pameran Van Ghogh

profile picture Dyah Ayu Mulyo Lestari
Dyah Ayu Mulyo Lestari
Acara akhir pekan Jakarta, event jakarta hari ini
Berikut ragam acara akhir pekan Jakarta yang diselenggarakan Minggu, 09 Juli 2023. (Ilustrasi : Freepik/rawpixel.com)

HARIANE -  Berikut ragam acara akhir pekan Jakarta yang diadakan Minggu, 09 Juli 2023. Banyak event di Jakarta hari ini  yang bisa dijadikan pilihan berlibur.

Pada akhir pekan minggu ini terdapat 18 acara dan kegiatan yang akan diadakan mulai dari berbagai macam pameran seni, pagelaran seni, festival, dan juga acara musik.

18 acara dan kegiatan yang diselenggarakan cocok dijadikan pilihan berlibur di akhir pekan bagi masyarakat Jakarta yang bingung menghabiskan akhir pekan terakhir minggu ini.

Simak 18 ragam acara akhir pekan Jakarta hari ini Minggu, 09 Juli 2023 yang bisa dijadikan pilihan untuk berakhir pekan.

Berikut Ragam Acara Akhir Pekan Jakarta Minggu 9 Juli 2023

Berdasarkan akun Instagram @disparekrafdki berikut acara akhir pekan Jakarta yang diselenggarakan Minguu, 09 Juli 2023 :

1. Pameran 'Walking through a Songline'

Pameran ini diselenggarakan di Museum Sejarah Jakarta, mulai pukul 09.00-15.00 WIB.

2. Arthefact 2 : The Stories, that Connection Us!

Diselenggarakan di Museum Bahan Jakarta, mulai pukul 09.00-15.00 WIB.

3. Pameran "Menjalin Benang, Meniti Sukma: Wastra Tenun Bertuah Dalam Siklus Daur Hidup"

Pameran satu ini diselenggarakan di Museum Tekstil, mulai pukul 09.00-15.00 WIB.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB