Berita

Aksi Petugas Damkar Selamatkan Kucing yang Terjebak Dalam Mesin Mobil, Dibantu Anjing Peliharaan Olaf

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Aksi Petugas Damkar Selamatkan Kucing yang Terjebak Dalam Mesin Mobil, Dibantu Anjing Peliharaan Olaf
Aksi Petugas Damkar Selamatkan Kucing yang Terjebak Dalam Mesin Mobil, Dibantu Anjing Peliharaan Olaf
HARIANE – Beredar sebuah unggahan viral aksi petugas damkar selamatkan kucing yang terjebak di dalam mesin mobil.
Aksi petugas damkar selamatkan kucing dibagikan oleh @humasjakfire di Instagram pada Rabu, 6 Juli 2022.
Aksi petugas Damkar selamatkan kucing yang terjebak di dalam mesin mobil, tampak dibantu oleh anjing peliharaan bernama Olaf.
Penyelamatan tersebut juga tampak begitu sulit karena kondisi kucing yang takut sehingga petugas Damkar harus melakukan berbagai macam upaya.
Bahkan, evakuasi juga tetap dilakukan oleh petugas Damkar meski harus kehujanan.
BACA JUGA :
Damkar Bantul Berhasil Lepas 32 Cincin pada 2022, 1 Kasus Evakuasi pada Alat Vital Pria

Kronologi aksi petugas Damkar selamatkan kucing yang terjebak di dalam mesin mobil

Menurut informasi dari sang pelapor melalui Instagram-nya @sarahgibson21, awalnya hewan anjing peliharaannya, Olaf, terus mengonggong dan mengendus kap mobil dari 12.00 WIB.
Ketika kap mobil dibuka, pemilik melihat ada seekor kucing kecil dan langsung berusaha menyelamatkannya tetapi kucing tersebut berusaha kabur dan masuk ke dalam celah mesin mobil.
Sarah akhirnya membiarkan kap mobil terbuka selama satu jam dengan tujuan kucing tersebut mau keluar. Namun, setelah lama menunggu, kucing tak kunjung keluar hingga memutuskan untuk menghubungi petugas rescue Sektor IX Pasar Minggu .
Kemudian, satu unit light rescue dengan empat personil diluncurkan menuju lokasi tersebut. Tepatnya di Jalan Ampera, Kelurahan Cilandak Timur, Kecamatan Pasar Minggu, Jakarta Selatan.
Evakuasi penyelamatan kucing yang terjebak dalam mesin mobil berlangsung dari 16.30 WIB, Selasa, 5 Juli 2022.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tercepat ! 10 Kalurahan di Gunungkidul Telah Lunas PBB-P2, Mana Saja ?

Tercepat ! 10 Kalurahan di Gunungkidul Telah Lunas PBB-P2, Mana Saja ?

Kamis, 08 Mei 2025
Optimalisasi Pendapatan Daerah Melalui Pajak Daerah, Bupati Endah: Jangan Ada Yang Diselewengkan

Optimalisasi Pendapatan Daerah Melalui Pajak Daerah, Bupati Endah: Jangan Ada Yang Diselewengkan

Kamis, 08 Mei 2025
Tinjau Kesiapan Venue Porda 2025 di Gunungkidul, KGPAA Paku Alam X: Jangan Memaksakan ...

Tinjau Kesiapan Venue Porda 2025 di Gunungkidul, KGPAA Paku Alam X: Jangan Memaksakan ...

Kamis, 08 Mei 2025
Warga Kasihan Bantul Kena Tipu Makelar, Sertifikat Tanah Malah Dijadikan Jaminan Utang

Warga Kasihan Bantul Kena Tipu Makelar, Sertifikat Tanah Malah Dijadikan Jaminan Utang

Kamis, 08 Mei 2025
Kasus DBD di Gunungkidul Turun Dibandingkan Tahun Lalu

Kasus DBD di Gunungkidul Turun Dibandingkan Tahun Lalu

Kamis, 08 Mei 2025
Isu Dugaan Kebocoran Soal ASPD di Jogja, Begini Kata Hasto Wardoyo

Isu Dugaan Kebocoran Soal ASPD di Jogja, Begini Kata Hasto Wardoyo

Kamis, 08 Mei 2025
Sopir Truk Tronton Kecelakaan Maut di Purworejo Dirujuk ke RSUP Dr Sardjito

Sopir Truk Tronton Kecelakaan Maut di Purworejo Dirujuk ke RSUP Dr Sardjito

Kamis, 08 Mei 2025
Ijazah Ditahan Perusahaan? Laporkan ke Layanan Aduan Pemerintah

Ijazah Ditahan Perusahaan? Laporkan ke Layanan Aduan Pemerintah

Kamis, 08 Mei 2025
Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 9 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 9 Mei 2025, Cek Disini

Kamis, 08 Mei 2025
Operasional Haji 1446 H : 227 Petugas Haji Bertolak ke Makkah untuk Sambut ...

Operasional Haji 1446 H : 227 Petugas Haji Bertolak ke Makkah untuk Sambut ...

Kamis, 08 Mei 2025