Berita , Jabodetabek

Aturan Perayaan Tahun Baru di TMII Jakarta, dari Tempat Parkir hingga Tiket Masuk

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
Aturan Perayaan Tahun Baru di TMII Jakarta, dari Tempat Parkir hingga Tiket Masuk
Aturan Perayaan Tahun Baru di TMII Jakarta, dari Tempat Parkir hingga Tiket Masuk
HARIANE – Aturan perayaan tahun baru di TMII, Jakarta Timur menjadi pusat perayaan Malam Tahun Baru di DKI Jakarta.
PT. TWC selaku pihak pengelola TMII, menyiapkan sejumlah aturan perayaan tahun baru di TMII untuk pengunjung yang akan menikmati malam pergantian tahun.
PT. TWC memperkirakan sekitar 40 ribu orang akan hadir di perayaan tahun baru di TMII.
Untuk itu, pihaknya telah menyiapkan sejumlah aturan perayaan tahun baru di TMII beserta langkah pengamanan dengan menghadirkan 118 personel pengamanan internal serta 475 personel gabungan dari Kepolisian, TNI AD, Satpol PP, serta Suku Dinas Perhubungan.
BACA JUGA : Puncak Perayaan Tahun Baru 2023 di Jakarta akan Dipusatkan di TMII, Monas Ditutup
Pos Pengamanan juga disiapkan di pintu masuk utama, yakni di Pintu 3 dan Pintu 4.
Demi kelancaran lalu lintas, PT TWC juga menempatkan petugas pengarah jalan di sejumlah titik sekaligus menyiapkan pintu masuk tambahan jika terjadi lonjakan pengunjung TMII.
Berikut beberapa aturan perayaan tahun baru di TMII yang wajib diikuti oleh para pengunjung.

1. Tempat parkir

Aturan perayaan tahun baru di TMII
Aturan perayaan tahun baru di TMII Jakarta, disediakan tempat parkir yang cukup luas. (Foto: freepik.com)
Pengunjung yang membawa kendaraan roda empat dan roda dua bisa memasuki wilayah TMII melalui Pintu 3.
Nantinya pengunjung akan diarahkan ke tempat parkir terpadu sebelum naik bus kendaraan listrik untuk masuk ke kawasan TMII.
Pihak TMII telah menyiapkan tempat parkir untuk 559 mobil, 300 motor, dan 28 sepeda.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB