Berita , Jabodetabek

Miris! Begini Kronologi Kasus Pembacokan di Jakarta Timur yang Berawal dari Pencurian Kotak Amal

profile picture Hanna
Hanna
Miris! Begini Kronologi Kasus Pembacokan di Jakarta Timur yang Berawal dari Pencurian Kotak Amal
Miris! Begini Kronologi Kasus Pembacokan di Jakarta Timur yang Berawal dari Pencurian Kotak Amal
HARIANE - Kasus pembacokan di Jakarta Timur yang baru-baru ini terjadi telah membuat heboh warga sekitar.
Pasalnya, kasus pembacokan di Jakarta Timur tersebut beruntun dengan terjadinya peristiwa pengeroyokan dan penembakan oleh keluarga tersangka.
Diketahui bahwa keluarga tersangka dalam kasus pembacokan di Jakarta Timur ini melakukan hal tersebut karena dilatarbelakangi oleh motif balas dendam.
Berikut ini kronologi lengkap dalam kasus pembacokan di Jakarta Timur.
BACA JUGA : Kasus Penganiayaan di Cilincing Jakarta Utara, Polisi Amankan Seorang Pelaku Pembacokan

Kronologi Kasus Pembacokan di Jakarta Timur

Dilansir dari laman NTMC Polri, peristiwa tersebut berawal dari pencurian kotak amal sebuah masjid di jalan Kemuning Jatinegara RT.05/01 Kelurahan Rawabunga Jakarta Timur Minggu 12 Juni 2022.
Dari pencurian tersebut menurut keterangan Kapolres Metro Jakarta Timur telah mengakibatkan terjadinya pengeroyokan terhadap yang diduga tersangka.
Dari pengeroyokan tersebut, keluarga tersangka tidak terima akan tuduhan pencurian terhadap tersangka.
Kemudian keluarga tersangka melakukan serangan balik bersama warga Gunung Antang yang mengakibatkan terjadinya peristiwa pembacokan yang korbannya adalah 3 orang warga jalan kemuning, yaitu Sanuri, Rahyan Maulana Rifa’i dan Supriyadi.
Namun, peristiwa itu tidak berhenti sampai disitu. Selanjutnya Senin, 13 Juni 2022 hari sekitar pukul 02.00 WIB pagi, kembali warga dari Gunung Antang melakukan penyerang, yang mengakibatkan satu korban mengalami luka tusukan.
Kemudian malam itu juga pukul 03.00 WIB dini hari mereka membawa senjata api dan melakukan penyerangan dengan melakukan penembakan yang mengenai rumah warga,” jelas Kapolres pada Sabtu, 18 Juni 2022.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB