Pendidikan , Artikel , Pilihan Editor , Headline

Cara Belajar yang Tepat dan Lebih Efektif dengan Mengenal 4 Tipe Penyerapan Informasi

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Cara Belajar yang Tepat dan Lebih Efektif dengan Mengenal 4 Tipe Penyerapan Informasi
Dengan mengenal 4 tipe penyerapan informasi, anda dapat menemukan cara belajar yang tepat dan lebih efektif untuk diri sendiri.(Foto: pexels/lumn)
HARIANE - Tidak semua orang memiliki cara atau tipe yang sama dalam proses penyerapan informasi (belajar). Hal inilah yang sering membuat pelajar di satu kelas dengan kemampuan intelektual (IQ) yang sama, namun menunjukkan prestasi akademik yang kadang jauh berbeda.
Sering kali, pelabelan murid malas disematkan bagi pelajar yang nilai akademiknya lebih rendah. Padahal, bisa jadi hal tersebut disebabkan oleh cara atau metode belajar yang tidak tepat sehingga proses penyerapan informasi tidak bisa efektif.
Karena itu, cara belajar lebih tepat dan efektif dengan mengenal 4 tipe penyerapan informasi perlu diketahui, baik oleh pelajar, guru maupun orang tua. Sebab, sistem pembelajaran di kelas yang melibatkan banyak murid, bisa sesuai dengan 1-2 tipe penyerapan informasi, namun tidak sesuai dengan tipe yang lain.
BACA JUGA : Ketahui Dulu Berbagai Manfaat Pendidikan Anak Usia Dini
Melalui beberapa penelitian, para ilmuwan menyimpulkan ada 4 tipe penyerapan informasi, yakni tipe penyerapan informasi visual, auditori, kinestetik dan baca-tulis. Umumnya, setiap orang memiliki kombinasi dari 4 tipe tersebut. Namun, tetap saja ada tipe yang lebih dominan pada setiap orang.

4 Tipe Penyerapan Informasi

Untuk menemukan cara belajar yang lebih tepat dan efektif, maka perlu untuk mengenali ke-4 tipe penyerapan informasi ini dan mana yang lebih dominan.

Tipe Penyerapan Informasi Visual

Orang dengan tipe penyerapan informasi visual adalah individu yang lebih mudah menyerap informasi melalui indra penglihatan atau secara visual, baik itu dengan peta, grafik, diagram, bagan, dan lain-lain.
Namun, bukan berarti Tipe Penyerapan Informasi visual selalu bisa merespons foto atau video dengan baik. Sebab, yang lebih mereka butuh untuk menyerap informasi adalah adanya alat bantu visual yang berbeda, seperti pola dan bentuk.
Cara terbaik untuk menyajikan kepada pelajar visual adalah dengan menunjukkan kepada mereka hubungan antara ide-ide yang berbeda secara visual. Misalnya dalam menjelaskan suatu proses ilmiah dapat dilakukan dengan menggunakan diagram alir.

Tipe Penyerapan Informasi Auditori/Audio

Seseorang dengan tipe penyerapan informasi auditori adalah individu yang belajar lebih baik ketika mereka mengambil informasi dalam bentuk suara atau indra pendengaran.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB