Berita

Cara Beli Tiket MRT Lewat GoPay Terbaru, Berlaku Mulai 1 Juli 2023

profile picture Cindy Melani Putri
Cindy Melani Putri
Pembelian Tiket MRT lewat Gopay Terbaru
Aturan pembelian tiket MRT lewat GoPay terbaru Juli 2023. (Ilustrasi: Freepik/Vecstock)

HARIANE - Cara beli tiket MRT lewat GoPay terbaru berikut ini diberlakukan mulai 1 Juli 2023.

Setelah resmi tidak tersedia sebagai salah satu pembayaran MRT-J, GoPay membagikan cara baru top up emoney untuk MRT bagi para pengguna agar tetap bisa membeli tiket MRT menggunakan jasa uang elektroniknya.

Selain menggunakan GoPay dan emoney, pengguna juga masih bisa memanfaatkan cara bayar MRT dengan metode lain baik menggunakan uang digital maupun dengan sistem kartu. 

Tutorial Cara Beli Tiket MRT Lewat GoPay Terbaru

Cara beli tiket MRT lewat GoPay terbaru
Pembelian tiket MRT lewat GoPay terbaru di iOS maupun Android. (Ilustrasi: Pixabay/AKuptsova)

Dilansir dari situs resmi GoPay, berikut tata cara top up emoney untuk MRT di iOS dan Android untuk Mandiri, dan BNI TapCash khusus pengguna Android:

  1. Buka Aplikasi Gojek.
  2. Pilih GoTagihan yang ada pada beranda.
  3. Aktifkan NFC lalu tap kartu.
  4. Jika tidak memiliki NFC, masukkan nomor kartu secara manual.
  5. Pilih nominal saldo yang diinginkan.
  6. Pindai sidik jari/wajah atau masukan PIN GoPay.
  7. Pembayaran berhasil akan diarahkan ke halaman transaksi sukses.

Selain itu, top up emoney juga dapat dilakukan lewat aplikasi Tokopedia menggunakan GoPay. Berikut langkah-langkahnya:

  1. Buka aplikasi Tokopedia.
  2. Pilih menu tagihan, kemudian pilih kartu yang ingin di top up.
  3. Tap kartu pada NFC yang sudah aktif atau masukkan nomor kartu secara manual.
  4. Pilih nominal yang ingin diisi saldonya.
  5. Pilih Beli/Bayar.
  6. Cek transaksi dan saldo kartu.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Narasi Mobil Anggota Kodim Bantul Tabrak Pemotor di Jalan Parangtritis Gara-gara Mabuk Viral ...

Narasi Mobil Anggota Kodim Bantul Tabrak Pemotor di Jalan Parangtritis Gara-gara Mabuk Viral ...

Jumat, 18 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 Juli 2025 Berapa? Cek Sebelum Investasi

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 Juli 2025 Berapa? Cek Sebelum Investasi

Jumat, 18 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 18 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Jakarta 18-24 Juli 2025, Cek Jam Berangkat Pekan Ini

Jadwal KRL Bogor Jakarta 18-24 Juli 2025, Cek Jam Berangkat Pekan Ini

Jumat, 18 Juli 2025
Tahun 2025, Kulon Progo Dapatkan Lima Kuota Transmigrasi

Tahun 2025, Kulon Progo Dapatkan Lima Kuota Transmigrasi

Jumat, 18 Juli 2025
Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Kamis, 17 Juli 2025
Puro Pakualaman Kenalkan Budayanya ke Masyarakat Kulon Progo

Puro Pakualaman Kenalkan Budayanya ke Masyarakat Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Dinas Perdagangan Gunungkidul Temukan Beras Premium Oplosan Dijual di Toko-Toko

Dinas Perdagangan Gunungkidul Temukan Beras Premium Oplosan Dijual di Toko-Toko

Kamis, 17 Juli 2025
Hasil Drawing Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Masuk Grup B Lawan ...

Hasil Drawing Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Masuk Grup B Lawan ...

Kamis, 17 Juli 2025