Gaya Hidup

Cara Bersihkan Karang Gigi Pakai BPJS Kesehatan, Gratis dan Mudah

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Cara Bersihkan Karang Gigi Pakai BPJS Kesehatan, Gratis dan Mudah
Cara Bersihkan Karang Gigi Pakai BPJS Kesehatan, Gratis dan Mudah
HARIANE – Selama ini banyak masyarakat Indonesia yang belum tahu bagaimana cara bersihkan karang gigi pakai BPJS Kesehatan.
Padahal cara bersihkan karang gigi pakai BPJS Kesehatan penting untuk diketahui demi menjaga kebersihan dan kesehatan mulut.
Lantas bagaimana cara bersihkan karang gigi pakai BPJS Kesehatan? Apakah pemilik kartu BPJS masih harus membayar? Simak ulasan selengkanya di bawah ini.

Cara Bersihkan Karang Gigi Pakai BPJS Kesehatan

cara bersihkan karang gigi pakai BPJS
Operasi impaksi gigi bungsu dilakukan di rumah sakit sebagai Faskes tingkat dua. (Pexels/Cedric Fauntleroy)
Karang gigi adalah salah masalah di area mulut yang kerap terjadi. Selain membuat gigi terlihat tidak bersih, karang gigi juga bisa membuat bau mulut hingga radang gusi.
Untuk menghindari hal tersebut, seseorang perlu untuk memperhatikan kebersihan area mulut dan gigi setiap hari.
Sayangnya karang gigi tidak bisa dihilangkan dengan hanya menyikat gigi saja. Perlu dilakukan scaling untuk mengikis karang gigi yang menempel.
BACA JUGA : Wajib DIketahui! Cara Daftar BPJS Kesehatan Online 2022, Dijamin Anti Ribet dan Tanpa Antre!
Bagi peserta yang sudah terdaftar di BPJS Kesehatan, ternyata bisa melakukan scaling gigi tanpa dipungut biaya.
Scaling gigi menjadi salah satu perawatan yang bisa dimanfaatkan oleh peserta BPJS Kesehatan secara gratis di dokter gigi yang telah terdaftar.
Dilansir dari kanal Youtube Ari Sipenjelajah Air, berikut ini adalah cara bersihkan karang gigi pakai BPJS Kesehatan yang perlu diketahui :
1. Datang ke klinik yang terdaftar dengan membawa kartu BPJS Kesehatan
Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB