Gaya Hidup , Teknologi

Cara Dapat Set Top Box Gratis dari Kominfo untuk Nonton Siaran TV Digital, Wajib Catat!

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Cara Dapat Set Top Box Gratis dari Kominfo untuk Nonton Siaran TV Digital, Wajib Catat!
Cara Dapat Set Top Box Gratis dari Kominfo untuk Nonton Siaran TV Digital, Wajib Catat!
HARIANE - Cara dapat Set Top Box gratis (STB) dari Kominfo menjadi salah satu hal yang paling dicari belakangan ini, seiring dengan migrasi TV analog ke TV digital oleh pemerintah yang diberi nama program Analog Switch Off (ASO).
Cara dapat set top box gratis dari Kominfo ini pun tak sulit, hanya dengan menyiapkan beberapa persyaratan yang diminta.
Cara dapat set top box gratis dijelaskan dalam laman resmi Kementerian Komunikasi dan Informatika, dimana Kominfo akan membagikan bantuan sosial (bansos) berupa perangkat set top box gratis bagi masyarakat tidak mampu.
dilansir dari laman Kominfo, program bansos ini ditargetkan merata untuk jutaan masyarakat miskin di Indonesia, tepatnya bagi 6,7 juta keluarga miskin.

Berikut persyaratan dan cara mendapatkan Set Top Box gratis cuma-cuma dari Kominfo.

Syarat Mendapatkan Bansos Set Top Box Gratis dari Kominfo
1. Warga Negara Indonesia (WNI).
2. Tergolong dalam rumah tangga miskin.
3. Terdaftar dan masuk dalam DTKS Kemensos atau data perangkat daerah di bidang sosial.
4. Lokasi penerima bantuan berada dalam cakupan program ASO.
5. Memiliki minimal satu unit TV analog dalam satu keluarga.
6. Menyiapkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) e-KTP.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025