Artikel

Cara Pasang Set Top Box Siaran TV Digital 2022, Perhatikan Hal-hal Berikut ini

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Cara Pasang Set Top Box Siaran TV Digital 2022, Perhatikan Hal-hal Berikut ini
Cara Pasang Set Top Box Siaran TV Digital 2022, Perhatikan Hal-hal Berikut ini
HARIANE - Cara pasang set top box siaran TV digital 2022 wajib untuk diketahui bagi masyarakat Indonesia. 
Pasalnya, sejak Rabu, 2 November 2022 pemerintah secara berkala memutus siaran TV analog di seluruh Indonesia.
Hal ini dikarenakan siaran TV digital dinilai memiliki kualitas suara dan gambar yang dihasilkan lebih bersih dan jernih.
Selain itu, diketahui alasan dari migrasi siaran analog ke siaran digital yang dilakukan pemerintah adalah untuk mengatasi ketertinggalan negara Indonesia terkait digitalisasi TV.
Oleh karena itu, cara pasang set top box siaran TV digital 2022 berikut ini perlu diperhatikan dengan baik.
BACA JUGA :
Resmi! Lanjutan Kompetisi BRI Liga 1 Dimulai 5 Desember: 5 Stadion Ini Siap Digunakan
Dikutip dari Indonesiabaik.id, pentingnya migrasi ke siaran TV digital adalah menghilangkan interferensi (gangguan atau campur tangan) negara tetangga.
Hal tersebut bertujuan untuk menghindari adanya ancaman siaran TV negara tetangga yang akan memudarkan identitas nasional dan cinta tanah air.
Untuk itu, Pemerintah Indonesia melakukan upaya migrasi ke siaran TV digital. 
Migrasi TV digital tidak hanya soal kenyamanan menonton, tapi juga keamanan di wilayah perbatasan negara.
Beralihnya siaran tv analog ke siaran tv digital memerlukan set top box.
STB
Cara pasang STB pada TV cukup mudah. (Foto: Pixabay/Victoria_Watercolor)

Apa Itu Set Top Box?

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB