Gaya Hidup , Harianesia

Cara Melatih Kepercayaan Diri, Inilah Beberapa Kuncinya yang Tak Boleh Dilupakan

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Melatih Kepercayaan Diri
Pengertian dan cara melatih kepercayaan diri dapat dicek di sini. (Foto: Freepik/ senivpetro)

Sedangkan rasa percaya diri berlebihan dapat membuat seseorang dicap sebagai dianggap sombong, arogan, atau narsis.

Cara Melatih Kepercayaan Diri

Cara Melatih Kepercayaan Diri
Salah satu cara melatih kepercayaan diri yakni berani.
(Foto: Freepik/ drobotdean)

Berikut adalah beberapa cara melatih percaya diri yang dihimpun dari akun Instagram resmi LPDP dan laman Psychology Today.

1. Perbanyak jam terbang dalam melakukan hal atau tantangan yang menurutnya sulit.

2. Latihan sebelum melakukan sesuatu seperti presentasi, pidato, dan hal-hal lainnya.

3. Berani dan gigih mencoba meski pernah mengalami pengalaman buruk dalam melakukan hal tertentu.

4. Jangan berpikir negatif dahulu dan cobalah mengingat dan menuliskan hal-hal yang pernah berhasil dilakukannya di masa lalu baik untuk hal yang kecil maupun besar agar bisa menjadi pemacu semangatnya bila suatu ketika merasa kurang percaya diri.

Sekian cara melatih kepercayaan diri yang dapat diterapkan oleh semua orang, baik yang masih sekolah, kuliah, kerja, atau lingkungan sosial. ****

 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025
Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Rabu, 16 April 2025
Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Rabu, 16 April 2025
Dapur Sehat di Gunungkidul Akan Bertambah 2 Lokasi

Dapur Sehat di Gunungkidul Akan Bertambah 2 Lokasi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 16 April 2025
Geliat Literasi di Bantul: Pojok Baca sebagai Pengungkit Minat Baca Generasi Muda

Geliat Literasi di Bantul: Pojok Baca sebagai Pengungkit Minat Baca Generasi Muda

Selasa, 15 April 2025
Strategi Tukang Cukur Ditengah Keterpurukan Ekonomi, Pasang Tarif Murah-Peningkatan Pelayanan

Strategi Tukang Cukur Ditengah Keterpurukan Ekonomi, Pasang Tarif Murah-Peningkatan Pelayanan

Selasa, 15 April 2025
Cegah Penjualan Bangkai Ternak, Pemkab Gunungkidul Buat Aturan Ganti Rugi Ke Peternak

Cegah Penjualan Bangkai Ternak, Pemkab Gunungkidul Buat Aturan Ganti Rugi Ke Peternak

Selasa, 15 April 2025