Pendidikan

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis untuk Skripsi, Gunakan Langkah-langkah Berikut

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Membuat Daftar Isi Otomatis untuk Skripsi
Cara membuat daftar isi otomatis untuk skripsi ternyata begini. (Ilustrasi: Freepik/ benzoix)

HARIANE - Tak semua mahasiswa tingkat akhir tahu cara membuat daftar isi otomatis untuk skripsi ketika mengerjakannya.

Padahal cara membuat daftar isi skripsi otomatis di Word ini sangat perlu diketahui agar bisa menghemat waktu.

Cara membuat daftar isi skripsi otomatis di Word, ternyata dapat dilakukan hanya dengan beberapa langkah saja.

Sebelum membahas langkah-langkah tersebut, cek pengertian daftar isi dahulu di bawah ini.

Pengertian Daftar Isi

Daftar isi merupakan salah satu hal yang perlu ada dalam pembuatan karya ilmiah, seperti makalah, jurnal, sampai dengan skripsi.

Daftar isi ini berisi daftar hal-hal yang ada di dalam sebuah karya ilmiah lengkap dengan keterangan halamannya.

Contoh hal-hal yang bisa dimasukkan ke dalam daftar isi yakni sampul halaman, judul dari bab, sub bab, dan seterusnya.

Judul dari bab yakni seperti BAB I PENDAHULUAN, BAB II KAJIAN PUSTAKA, dan sebagainya.

Sedangkan sub bab yaitu 1.1 Latar Belakang, 1.2 Rumusan Masalah, 2.1 Landasan Teori, 2.1.1 Teori 1, dan lain-lain.

Jadi, pembaca bisa langsung tahu ada di mana hal atau bab yang ingin dibaca olehnya di bagian daftar isi.

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis untuk Skripsi

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025