Gaya Hidup , Hobi

Daftar 7 Karakter God of War Ragnarok, Salah Satunya Diisi Suara Oleh Aktor Black Panther 2

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Daftar 7 Karakter God of War Ragnarok, Salah Satunya Diisi Suara Oleh Aktor Black Panther 2
Daftar 7 Karakter God of War Ragnarok, Salah Satunya Diisi Suara Oleh Aktor Black Panther 2
BACA JUGA : Rekomendasi Game PC Ringan Terbaru, Stray: Petualangan Si Kucing Oren di Cyberpunk City

5. Thor (pengisi suara: Ryan Hurst)

karakter god of war ragnarok
Thor, God of Thunder adalah karakter God of War Ragnarok yang menjadi antagonis karena dendam. (Foto: Instagram/santamonicastudio)
Thor yang merupakan putra dari Odin dan memiliki julukan God of Thunder akan menjadi karakter God of War Ragnarok sebagai antagonis utama, bersama dengan Freya.
Misinya adalah untuk membalas dendam kematian putranya, Magni dan Modi, dan juga kematian saudaranya, Baldur.

6. Odin (pengisi suara: Richard Schiff)

Odin tidak menunjukkan penampakannya di God of War, namun baru muncul di God of War Ragnarok yang akan berupaya untuk menghentikan Kratos memicu terjadinya Ragnarok dan memusnahkan Asgard.
Fakta menarik dari karakter God of War ini, pengisi suaranya, Richard Schiff adalah aktor Amerika Serikat yang juga bermain di film Black Panther: Wakanda Forever, Man of Steel, The Lost World: Jurassic Park, dan Johnny English Reborn.
BACA JUGA : 7 Upcoming Games Bulan Oktober 2022 Paling Ditunggu, Lengkap dengan Tanggal Rilis dan Review Singkatnya!

7. Angrboda (pengisi suara: Laya DeLeon Hayes)

karakter God of War Ragnarok
Angrboda dalam cerita mitologi Norse adalah istri Loki, yang dalam God of War Ragnarok memiliki nama lain, yaitu Atreus. (Foto: Instagram/santamonicastudio)
Angrboda akan membantu Atreus dalam menemukan jawaban-jawaban yang ia cari untuk menemukan jati dirinya yang sesungguhnya.
Karakter God of War Ragnarok satu ini jika menurut pada mitologi Norse merupakan istri dari Loki, yang dalam game ini adalah Atreus.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB