Berita , Olahraga , Pilihan Editor

Daftar Pemain Timnas Putri AFF 2022 yang Mengikuti TC, Safira Ika Masuk Jajaran Tim Garuda

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Daftar Pemain Timnas Putri AFF 2022 yang Mengikuti TC, Safira Ika Masuk Jajaran Tim Garuda
Daftar pemain Timnas Putri AFF 2022, Safira Ika masuk jajaran skuad Garuda. (Foto: Instagram/Safira Ika)
Pelatih Rudy Eka Priyamba kali ini memanggil sejumlah nama muda di skuad asuhannya untuk AFF Women's Championship 2022. Rudy berharap daftar pemain Timnas Putri AFF 2022 ini akan siap untuk AFF U-18 yang kemungkinan akan dilaksanakan di Indonesia.

Safira Ika jadi sorotan netizen karena namanya berada di jajaran pemain TC AFF Women Championship 2022

daftar pemain Timnas Putri AFF 2022
Safira Ika masuk daftar pemain Timnas Putri AFF 2022. (Foto: Instagram/Safira Ika)
Salah satu pemain yang dipanggil pelatih Rudy Eka adalah Safira Ika, pemain PSIS yang sempat dipanggil di Piala Asia 2022 Januari lalu. Pemain Persis Solo Women tersebut akan bergabung dalam TC di Jakarta pada Juni ini.
Namanya ada dalam daftar pemain Timnas Putri AFF 2022 dan akan meramaikan persaingan pemain yang akan dibawa ke Filiphina tahun ini. Netizen pun ikut berkomentar dengan hadirnya Safira Ika di Timans Indonesia.
Banyak perdebatan dari netizen Indonesia mengenai keputusan pelatih memanggil Safira Ika. Ada yang mendukung dan setuju, ada pula yang berkomentar kritis terkait performa timnas di Piala Asia 2022 yang kurang bagus.
"Ga apa, langkah2 awal, semoga yg putri ga berhenti lagi di tengah jalan, tapi meningkat," tulis akun Instagram @mur_abdillah.
"Semangat @shafiraikaputri13 , semoga bisa bawa timnas berprestasi," tulis akun Instagram @azmifadhillah3.
"Liga gada , bisa menilai darimana yah pelatih memanggil pemain," tulis akun Instagram @1iilham.
Tidak sedikit yang menilai performa timnas putri masih jauh dari kata "cukup" untuk bertanding di ajang Internasional. Tidak adanya liga membuat masyarakat masih setengah-setengah menilai pemain yang akan berlaga nantinya.
Namun, tidak sedikit yang berharap daftar pemain Timnas Putri AFF 2022 yang telah terpilih akan membanggakan Indonesia. Besar harapan masyarakat Indonesia melihat timnas putri Indonesia bersaing di kancah internasional.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025