Olahraga

Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy Menang Tipis 1-0, Dapat Posisi Baru dan Kartu Kuning Perdana

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy Menang Tipis 1-0, Dapat Posisi Baru dan Kartu Kuning Perdana
Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy, dapat poisis baru di sayap kiri. (Foto: Youtube/J2 League Internasional)
HARIANE - Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy berbuah manis, Rabu, 6 Juli 2022. Arhan bermain di laga Tokyo Verdy vs Tochigi SC di Kanseki Stadium Tochigi pukul 17.00 WIB.
Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy ramai dibicarakan para pecinta sepak bola tanah air. Pertandingan Pratama Arhan sangat ditunggu, terlebih kemampuan lemparan jauh khasnya.
Dikutip dari kanal Youtube J2 League Internasional, Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy berada di pekan 25 liga kedua di Jepang. Salah satu liga paling kompetitif di zona Asia.
"Penggemar dimanapun anda berada dapat menyaksikan siaran MEIJI YASUDA J2 LEAGUE di Saluran YouTube Internasional J.LEAGUE resmi kami pada hari Rabu, 6 Juli! - Pertandingan Pekan 25 kami menampilkan Tokyo Verdy bertandang ke Tochigi SC! ," tulis kanal Youtube J2 League Internasional.
BACA JUGA : Biografi Hokky Caraka Bintang Briliant, Kisah Striker Berbakat yang Sukses Cetak Quattrick di AFF U19

Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy diwarnai insiden kartu kuning

Pratama Arhan bermain menjadi pemain utama di skuad asuhan pelatih Takafumi Hori. Pratama Arhan secara mengejutkan bermain di posisi terbarunya di liga 2 Jepang.
Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy mendapat tugas baru di posisi sayap kiri. Tentu ini jadi sorotan khalayak, karena biasanya para pecinta sepak bola tanah air melihat Arhan bermain di posisi bek sayap.
Terlihat dalam unggahan Instagram Tokyo Verdy, Pratama Arhan dengan nomor punggung 38 menjadi starter dan bermain pertama kali di posisi barunya.

Review pertandingan debut Pratama Arhan

Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy dimulai dengan berbagai insiden di lapangan. Salah satunya adalah kartu kuning di babak pertama yang diterima Pratama Arhan.
BACA JUGA : Jelang Piala AFF U-19 2022, Shin Tae-yong : Fisik Pemain Timnas Masih Kurang Baik!
Ads Banner

BERITA TERKINI

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Sabtu, 19 April 2025