Berita , Jateng

Detik-detik Kecelakaan di Kretek Wonosobo, Supir Bus Inisiatif Melaju ke Jalur Darurat

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kecelakaan di Kretek Wonosobo
Kecelakaan di Kretek Wonosobo dengan supir bus berinisiatif untuk memberhentikan bus di jalur darurat. (Ilustrasi: Instagram/adhikaryaid)

HARIANE - Beredar di media sosial video detik-detik kecelakaan di Kretek Wonosobo pada hari Minggu, 30 Juli 2023 sekitar pukul 17.00 WIB.

Kecelakaan di Wonosibo tersebut terekam sebuah video amatir dari salah satu penumpang bus dari saat bus masih melaju hingga berhenti.

Kecelakan yang terjadi diduga akibat rem yang panas sehingga menyebabkan rem menjadi blong, tetapi kendaraan dan penumpang berhasil diselamatkan karena sang supir berinisiatif menuju jalur penyelamat darurat.

Detik-detik Kecelakaan di Kretek Wonosobo Terekam Video Amatir

Kecelakaan di Kretek Wonosobo
Kondisi bus pasca kecelakaan akibat rem blong. (Foto: Instagram/magelang_raya)

Sebuah mobis bus rombongan asal Banjarnegara mengalami kecelakaan diduga karena rem yang blong hingga bus terus melaju tanpa berhenti berdasarkan unggahan akun Instagram @instambanjarnegara.

Kecelakaan di Kretek Wonosobo tersebut terekam video amatir dari seorang penumpang perempuan yang berada di dalam bus dengan menunjukkan dari bus melaju hingga berhenti secara mendadak.

"Video amatir detik-detik kecelakaan bus rombongan kebaon asal Banjarnegara di Kretek Wonosobo," keterangan pada video yang diunggahnya.

Diduga alami rem yang panas, supir bus dengan sigap berinisiatif mengambil keputusan untuk menyetir bus pada jalur penyelamat darurat.

Dalam video tersebut, beberapa orang dalam bus terlihat panik karena laju kendaraan yang nyaris tak terkendali. Supir bus pun berusaha memberikan arahan kepada para penumpang agar berpegangan. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB