Berita

Dukung UMKM Naik Kelas, DPR: Proses Legalitas Hingga Pendanaan Dipermudah

profile picture Hanna
Hanna
Dukung UMKM Naik Kelas, DPR: Proses Legalitas Hingga Pendanaan Dipermudah
Dukung UMKM Naik Kelas, DPR: Proses Legalitas Hingga Pendanaan Dipermudah
HARIANE - Saat ini pengembangan program UMKM naik kelas sedang menjadi fokus pemerintah pusat.
Dimana dalam program UMKM naik kelas tersebut tersedia berbagai kemudahan yang diberikan untuk para pelaku usaha.
Berikut informasi selengkapnya seputar program UMKM naik kelas yang bisa disimak dibawah ini.
BACA JUGA : 350 Pelaku Usaha Ikuti Pelatihan UMKM di Kota Bogor

Mendukung UMKM Naik Kelas

Kementerian Koperasi dan UKM mencatat sebanyak 96% UMKM di Indonesia merupakan pelaku usaha mikro dan informal. 
Anggota Komisi XI DPR RI Puteri Komarudin menilai perlu adanya dukungan bagi UMKM tersebut untuk  bisa naik kelas terutama dari sisi legalitas, pembiayaan, dan digitalisasi.

Legalitas UMKM

Saat ini masih banyak UMKM yang bersifat informal dan tidak punya legalitas untuk masuk ke dalam ekosistem keuangan formal.
Di mana sekitar 30 juta pelaku ultra mikro masih belum terjangkau akses perbankan, 5 juta diantaranya terjebak pada rentenir ilegal atau dikenal sebagai bank emok ilegal di Jawa Barat.
Sehingga perlu diperbanyak sosialisasi untuk UMKM memperoleh legalitas usaha, seperti Nomor Induk Berusaha (NIB) yang sekarang prosesnya semakin mudah. 
Di mana tahap perizinan kini sudah terintegrasi lewat sistem Online Single Submission (OSS). 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ikut Lomba MTQ, Kulon Progo Tampilkan 28 Kafilah

Ikut Lomba MTQ, Kulon Progo Tampilkan 28 Kafilah

Sabtu, 04 Mei 2024 08:01 WIB
Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB