Gaya Hidup

EXO CBX Tidak Perpanjang Kontrak, Penggemar Tunjukkan Dukungan dengan Cara ini

profile picture Fatimah Az Zahra
Fatimah Az Zahra
EXO CBX tidak perpanjang kontrak
EXO CBX tidak perpanjang kontrak penggemar lakukan berbagai cara untuk menunjukkan dukungannya. (Foto: Youtube/SMTOWN)

HARIANE – Penggemar Kpop dikejutkan dengan kabar EXO CBX tidak perpanjang kontrak dengan SM Entertainment pada 1 Juni 2023 lalu.

Tidak hanya itu, sub-unit EXO ini diketahui juga menuntut sang agensi untuk mengakhiri kontraknya.

Dalam pernyataannya para anggota menginginkan adanya keterbukaan terhadap data pembayaran dar pihak agensi.

Ketiga member ini mengajukan permohonan untuk melihat data tersebut agar dapat dikonsultasikan jika dirasa memberatkan satu pihak.

Namun, SM Entertainment memperbolehkan ketiganya untuk melihat data tersebut tanpa memiliki kopiannya serta menganggap Chen, Baekhyu dan Xiumin sudah terpengaruh dengan pihak eksternal.

Hal ini dinilai sangat mencurigakan dan tidak sesuai dengan peraturan yang sudah ditetapkan sebelumnya.

Dilansir dari Allkpop, kuasa hukum EXO CBX membantah pernyataan agensi yang mengatakan ketiganya terpengaruh oleh pihak eksternal.

Selain itu, sang kuasa hukum juga menyatakan bahwa SM Entertainment menekankan artisnya untuk memperpanjang perjanjian dengan minimum 17-18 tahun.

Menanggapi hal tersebut, penggemar merasa tidak heran dengan apa yang sudah dilakukan oleh agensi.

SM Entertainment dinilai melakukan hal yang sama seperti beberapa artis sebelumnya yang sudah memilih untuk hengkang.

EXO CBX tidak perpanjang kontrak, penggemar lakukan ini sebagai dukungan.

https://twitter.com/llloooyeebabe/status/1664920602535231495?t=ibS6BPcppiIAW5sbuMGYRA&s=19
EXO CBX tidak perpanjang kontrak, penggemar meramaikan tagar 'Lights Up for EXO'. (Foto: Twitter/llloooyeebabe)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB