Berita

Fakta di Balik Kantor Twitter di Tutup Sementara, Apa Penyebabnya?

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Fakta di Balik Kantor Twitter di Tutup Sementara, Apa Penyebabnya?
Fakta di Balik Kantor Twitter di Tutup Sementara, Apa Penyebabnya?
HARIANE - Fakta di balik kantor Twitter di tutup sementara baru-baru ini menjadi hal yang dicari warganet di media sosial.
Pasalnya trending Twitter beberapa hari terakhir sedang ramai membahas tentang beberapa permasalahan yang muncul di dalam perusahaan tersebut.
Sehingga, diduga banyak karyawan Twitter yang memutuskan keluar dikarenakan tuntutan pekerjaan tersebut yang memaksa agar bekerja lebih keras.
BACA JUGA :
Permintaan Maaf Kharisma Jati Oknum Penghina Iriana Jokowi, Netizen Sebut Paragraf 4 Plot Twist 

Dikutip dari @ZoeSchiffer memberikan informasi fakta di balik kantor Twitter di tutup sementara dan akan dibuka lagi pekan depan.

"Offices will reopen on November 21st. In the meantime: "Please continue to comply with company policy by refraining from discussing confidential company information on social media, with the press or elsewhere." ujar @ZoeSchiffer pada Jumat, 18 November 2022.
Zoe Schiffer menjelaskan bahwa selama kantor Twitter ditutup para karyawan diharapkan untuk mematuhi semua kebijakan perusahaan dengan tidak membocorkan atau memberitahu kepada publik informasi rahasia perusahaan di media sosial, dengan pers, atau di tempat lain.
Selanjutnya, dikutip dari @TheVerge mengungkap fakta di balik kantor Twitter di tutup sementara.
BACA JUGA :
Tanggapan Gibran Soal Iriana Joko Widodo di Olok-olok: Biar Pihak Berwajib yang Ngurus

1. Karyawan Twitter Mengundurkan Diri secara Massal

Hal tersebut dikarenakan tingginya tuntutan untuk bekerja lebih keras atau hardcore 2.0

2. Elon Musk Ingin Mundur dari CEO Twitter

Fakta di Balik Kantor Twitter di Tutup Sementara
Fakta di Balik Kantor Twitter di Tutup Sementara, Apa Penyebabnya? (Sumber foto: the verge)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025
Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025