Berita , Budaya , D.I Yogyakarta

Grebeg Syawal Keraton Yogyakarta Hari Ini, Berikut Perbedaan dengan Tahun Lalu yang Wajib Diketahui

profile picture Tim Red 1
Tim Red 1
Grebeg syawal Keraton Yogya
Prosesi Grebeg Syawal. (Foto: KeratonJogja)

Lebih lanjut, GKR Bendara mengatakan bahwa tahun ini tidak ada lagi rayahan gunungan yang biasanya dilakukan oleh masyarakat. 

"Jadi didoakan terlebih dahulu di masjid Gedhe, baru setelah itu dibagikan," ungkapnya. 

GKR Bendara menjelaskan, rayahan gunungan sebenarnya adalah kebiasaan masyarakat semata. 

Hal ini muncul sejak dulu akibat adanya ketidaksabaran masyarakat untuk mendapatkan.

3. Disiapkan Tiket dan Tempat Khusus Menonton

Keraton Yogyakarta telah menyiapkan tempat khusus bagi masyarakat yang ingin menyaksikan dan menikmati semua prosesi dengan baik dengan mengakses pagelaran. 

Pagelaran itu menurutnya berkapasitas anatara 1000-1.500 kursi saja. Sehingga untuk mengantisipasi keterbatasan pagelaran, masyarakat dengan rombongan minimal 15 orang dapat mrmesan tempat dulu.  Pemesanan itu dilakukan dengan membayar tiket masuk pagelaran. 

Itulah beberapa perbedaan pelaksanaan Grebeg Syawal Keraton Yogyakarta hari ini. Kegiatan tersebut akan dilanjutkan dengan pagelaran wayang semalam suntuk. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB