Gaya Hidup

Hal Unik Mengenai Queendom Season 2 Episode 0 yang Tayang Tanggal 24 Maret 2022

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Hal Unik Mengenai Queendom Season 2 Episode 0 yang Tayang Tanggal 24 Maret 2022
Hal Unik Mengenai Queendom Season 2 Episode 0 yang Tayang Tanggal 24 Maret 2022
HARIANE - Queendom season 2 episode 0 atau exclusive preview acara ini yang telah ditayangkan oleh Mnet pada hari Kamis, 24 Maret 2022 malam.

Queendom season 2 episode 0 tersebut berdurasi sepanjang 43 menit lebih 29 detik.

Saat itu, diperlihatkan awal interaksi antar peserta yang mengikuti kompetisi dalam acara Queendom season 2 episode 0.
Agar mengetahui mengenai Queendom season 2 episode 0 yang menjadi trending ini, berikut beberapa hal unik yang ada di exclusive preview kompetisi ini.
BACA JUGA : Mnet Tayangkan Exclusive Preview Queendom 2 di YouTube, SinB VIVIZ Kena Evil Editing
Queendom season 2 episode 0, 1
Inilah kemunculan Taeyeon sebagai MC di Queendom season 2 episode 0. (Foto: YouTube/ Mnet K-POP)
Hal pertama yang mampu menarik perhatian para peserta Queendom season 2 adalah Taeyeon Girls Generation yang menjadi MC. Peserta Queendom pun memberikan beragam komentar saat mengetahuinya.
Ada yang mengatakan Taeyeon cantik seperti dewi. Selain itu, saat ditanya mengenai role model, para peserta Queendom seperti anggota Brave Girls, Kep1er, LOONA, dan WJSN mengatakan role model-nya adalah Girls Generation yang merupakan girl group yang diketuai oleh Taeyeon.
Queendom season 2 episode 0, 2
Gambaran saat Seola WJSN bertanya kepada Brave Girls di Queendom season 2 episode 0. (Foto: YouTube/ Mnet K-POP)
Hal lainnya yang tak kalah menarik yaitu ada 2 pasang girl group yang debut di tahun yang sama seperti Brave Girls dan WJSN yang sama-sama debut di tahun 2016, serta VIVIZ dan Kep1er yang debut di tahun 2022.
Brave Girls dan WJSN ini merupakan 2 grup pertama yang masuk ke ruang diadakannya Queendom. Kedua grup tersebut juga sempat berinteraksi.
Seolah WJSN saat itu bertanya apakah anggota Brave Girls tentang adakah yang mengetahui grup mana saja yang akan bergabung dengan Queendom. Namun, saat itu Brave Girls juga tidak mengetahuinya.
Queendom season 2 episode 0, 3
SinB VIVIZ menanyakan sesuatu kepada pada WJSN saat Queendom season 2 episode 0 berlangsung. (Foto: YouTube/
Hal unik selanjutnya yaitu sebenarnya semua anggota VIVIZ merupakan anggota GFRIEND yang debut pada tahun 2015, yang membuat VIVIZ menjadi girl group baru yang telah berpengalaman.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Sabtu, 19 April 2025
Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Sabtu, 19 April 2025
Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 19 April 2025
Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025