Gaya Hidup , Teknologi
Harga dan Spesifikasi Realme C35, HP 2 Jutaan yang Menjadi Incaran Hingga Trending
Martina Herliana
Harga dan Spesifikasi Realme C35, HP 2 Jutaan yang Menjadi Incaran Hingga Trending
2. Layar FHD
Realme C35 adalah HP pertama di series C yang sudah menggunakan panel IPS beresolusi FHD+. Luas layar sebesar 6,6 inci dan termasuk HP yang memiliki layar penuh. Adapun rasio layar mencapai 90,7% sehingga pengguna dapat menikmati film dengan baik karena memiliki detail dan akurasi warna yang baik tanpa gangguan. Tak hanya itu, resolusi layarnya telah mencapai 2408*1080 sehingga membuat pengguna smartphone dapat menikmati pengalaman visual FHD yang belum pernah ada sebelumnya, dan dapat melihat detail yang lebih kaya. Memiliki warna layar sebanyak 16,7 juta dan tingkat kecerahan maksimal mencapai 600 nits.3. Performa processor Unisoc T616
Bicara tentang performa pada Realme C35 ini dibekali dengan processor Unisoc T616 yang cukup mumpuni, ditemani dengan RAM dengan kapasitas 4 GB. Internalnya punya dua pilihan 64 dan 128 GB. Performanya sudah cukup menjanjikan. Untuk dipakai harian sudah cukup seperti chatting, main sosmed, dan foto-foto. 4. Kamera utama 50 MP
Realme C35 dibekali triple camera, dimana kamera utamanya dilengkapi teknologi AI beresolusi 50 MP. Selain itu juga memiliki kamera makro lensa 2 MP dengan bukaan f/2.4 dan potret B&W-nya 0,3 MP sampai bukaan f/2.8 Bagian depan kamera memiliki resolusi 8 MP. Hasil dari kamera Real C35 terbilang oke dengan harga tersebut.BACA JUGA : Harga dan Spesifikasi Huawei P50 Pro, HP Legenda Terlahir Kembali Dirilis Februari 2022