Berita , Jateng , Pilihan Editor
Info Kecelakaan di Semarang Hari Ini 2 Agustus 2022, Motor Remuk Tertabrak Kereta Api
Ichsan Muttaqin
Info Kecelakaan di Semarang Hari Ini 2 Agustus 2022, Motor Remuk Tertabrak Kereta Api
Mereka mengatakan kalau diperlintasan kereta api Cilosari Semarang memang tidak ada palang pembatas, alarm ataupun petugas yang menjaga setiap hari.
“Mbendino lewat kono min.. was2 soale rk enek palange.. jalane nanjak tur ketutupann jembatane rel. KA plus tembok pembatas.. neg lewat kno kudu ati2.. kadang sepur wes tiba2 cedak lokasi..
(Setiap hari lewat situ was-was karena tidak ada palang. Kondisi jalan juga menanjak dan tertutup jembatan rel kereta api dan tembok pembatas. Kalau lewat harus hati-hati. Terkadang kereta api berada dekat dengan lokasi),” komentar akun Instagram @rinssti18.
BACA JUGA : Bonek Bantu Evakuasi Kecelakaan Mobil di Tol Jombang-Mojokerto, Begini Tanggapan Eri CahyadiBeberapa netizen yang berkomentar juga sempat menyematkan akun Instagram pejabat Kota Semarang dan meminta agar diberi pembatas dan alarm dilokasi kejadian. “Tolong pak @hendrarpriyadi daerah rel cilosari di kasih palang/alarm biar warganya tau ada KA yang melintas, soalnya sudah banyak korban,” komentar akun Instagram @nurul_komariah26. “Iya pak @ganjar_pranowo minta tolong di kasih palang pintu saya sebagai warga cilosari,” komentar akun Instagram @prattyee_. Demikian informasi terkait kecelakaan di Semarang hari ini yang terjadi di perlintasan Kereta Api Cilosari. ****