Berita

Info Loker di Bantul, KPU Buka Tenaga Administrasi Untuk Panitia Pemilihan Kecamatan

profile picture Admin
Admin
Info Loker di Bantul
Image by Gerd Altmann/Pixabay

HARIANE - Info loker di Bantul dibuka oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai tenaga administrasi untuk Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK).

Setidaknya dibutuhkan 34 orang untuk lowongan pekerjaan ini dengan kualifikasi SMA sederajat.

Pendaftaran lowongan pekerjaan ini dibuka sejak 28 Februari hingga 3 Maret 2023.

Ketua Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan SDM KPU Bantul, Musnif Istiqomah menyampaikan, masa kerja tenaga administrasi PPK nanti akan berlangsung mulai Maret 2023 hingga 4 April 2024.

“Masa kerjanya sesuai masa kerja PPK. Mereka nanti ditempatkan di sekretariat PPK sebagai tenaga administrasi untuk Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK),” kata Musnif, Selasa, 28 Februari 2023.

Ia mengatakan, untuk pendaftar yang terpilih nantinya akan memperoleh honor Rp1,3 juta dan di tempatkan di 17 Kapanewon yang ada di Bantul dimana masing-masingnya terdapat dua orang.

Dalam hal ini diwajibkan pelamar berdomisili di wilayah Kapanewon yang dilamar yang dibuktikan dengan KTP-EI.

“Fee-nya Rp1,3 juta,” terangnya.

Disebutkan olehnya, para pelar diutamakan memiliki keahlian tambahan berupa kemampuan mengoperasikan Microsoft Office, mempunyai pemahaman kewilayahan di Kapanewon masing-masing, dan berjiwa sosial serta memiliki komunikasi yang baik.

Persyaratan Umum Lowongan Kerja Tenaga Administrasi Untuk Panitia Pemilihan Kecamatan

Musnif memaparkan, pendaftar merupakan Warga Negara Indonesia dengan syarat usia minimal 18 tahun dan maksimal 40 tahun.

Pendaftar juga tidak diperkenankan terlibat dalam politik praktis ataupun Partai Politik, baik menjadi anggota maupun pengurus.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025