Berita , Nasional

Info Pendaftaran Bintara TNI AD 2023, Lengkap dengan Tata Cara Daftar serta Persyaratan yang Perlu Diperhatikan

profile picture Irena Dyah Kristina
Irena Dyah Kristina
Info Pendaftaran Bintara TNI AD 2023
Info Pendaftaran Bintara TNI AD 2023. (Foto: Tangkap Layar YouTube/Info Casis TNI)

Di samping itu juga terdapat persyaratan lain yang perlu diperhatikan sebagai bagian dari info pendaftaran Bintara TNI AD 2023, yaitu:

1. Pria/wanita yang bukan merupakan seorang mantan maupun anggota dari prajurit TNI/PNS TNI/Polri

2. Merupakan lulusan sekolah agama islam (meliputi MI, MTS, dan MA) atau pondok pesantren (persyaratan khusus bagi calon pendaftar program Bintara PK TNI AD bidang keagamaan)
3. Tinggi badan pendaftar wanita minimal 157 cm dan pria minimal 163 cm serta berat badan seimbang sebagaimana aturan yang ada
4. Siap ditempatkan di seluruh wilayah NKRI
5. Mempunyai kartu BPJS yang berstatus aktif
6. Belum atau pun tidak menikah selama dua tahun menjalani proses pendidikan sampai pasca tuntas Dikma
7. Siap melaksanakan IDP atau Ikatan Dinas Pertama sekurang-kurangnya 10 tahun
8. Memiliki ijazah minimal SMA/sederajat negeri maupun swasta berakreditasi (paket C diperbolehkan), dengan sejumlah persyaratan rerata nilai berikut:
    - Lulusan tahun 2019: rerata nilai ujian nasional minimal 40,5 untuk unggulan maupun reguler provinsi Bali, Sumatra, dan Jawa serta 38, 5 untuk daerah lain
    - Lulusan tahun 2020: rerata nilai minimal rapor 68 untuk mata pelajaran matematika, bahasa Inggris, dan bahasa Indonesia
    - Lulusan tahun 2021 dan 2022: rerata nilai minimal rapor 70 untuk mata pelajaran matematika, bahasa Inggris, dan bahasa Indonesia
    - Lulusan tahun 2023: (informasi menyusul) 
9. Wajib mengikuti pengujian maupun pemeriksaan dari pihak panitia meliputi:
    - Administrasi
    - Kesehatan
    - Jasmani
    - Litpers
    - Psikologi
    - Keahlian (khusus untuk bidang keagamaan serta keahlian pria)

Itulah beberapa penjelasan mengenai info pendaftaran Bintara TNI AD 2023, lengkap dengan tata cara daftar serta persyaratan penting yang perlu diperhatikan.****

Baca artikel menarik lainnya di Harianesemarang.com.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Transporter di Gunungketur Pakualaman Yogyakarta Resmi Didaftarkan BPJS Ketenagakerjaan

Transporter di Gunungketur Pakualaman Yogyakarta Resmi Didaftarkan BPJS Ketenagakerjaan

Jumat, 25 Juli 2025
‎Hasil Audit Dinyatakan Layak, Bupati Bantul Setujui Penggunaan Stadion Sultan Agung untuk Homebase ...

‎Hasil Audit Dinyatakan Layak, Bupati Bantul Setujui Penggunaan Stadion Sultan Agung untuk Homebase ...

Jumat, 25 Juli 2025
Disundul Mobil, Pengendara Sepeda Motor Terjun ke Selokan sedalam 10 Meter

Disundul Mobil, Pengendara Sepeda Motor Terjun ke Selokan sedalam 10 Meter

Jumat, 25 Juli 2025
Kerap Jadi Pemicu Gangguan Kamtibmas, Polresta Sleman Gelar Operasi Sasar Miras Ilegal

Kerap Jadi Pemicu Gangguan Kamtibmas, Polresta Sleman Gelar Operasi Sasar Miras Ilegal

Jumat, 25 Juli 2025
Event Lari KAI Bandara Glow Night Fun Run 90’s Ungkit Perekonomian Jogja Lewat ...

Event Lari KAI Bandara Glow Night Fun Run 90’s Ungkit Perekonomian Jogja Lewat ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pegawai Puskesmas di Gunungkidul Berkaraoke Saat Jam Pelayanan, Kadinkes: Kekhilafan dan Kesalahan Kami ...

Pegawai Puskesmas di Gunungkidul Berkaraoke Saat Jam Pelayanan, Kadinkes: Kekhilafan dan Kesalahan Kami ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pemkot Yogyakarta Akan Perluas Program Warung Mrantasi di Pasar Prawirotaman dan Sentul

Pemkot Yogyakarta Akan Perluas Program Warung Mrantasi di Pasar Prawirotaman dan Sentul

Jumat, 25 Juli 2025
Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Jumat, 25 Juli 2025
Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Jumat, 25 Juli 2025
Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Jumat, 25 Juli 2025