Berita , Gaya Hidup

Harga Tiket Jakarta Fair 2023 di JIEXPO, Ini Bocoran Line Up Konsernya

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Tiket Jakarta Fair 2023
Tiket Jakarta Fair 2023 untuk akses masuk ke pameran dibanderol mulai Rp 30.000. (Foto: Instagram/iamfernandoreza)

Meski daftar lengkap line up-nya belum diumumkan, penyelenggara sudah memberikan bocoran siapa saja yang akan tampil di panggung utama selama pameran.

Dilansir dari Instagram Jakarta Fair, artis Budi Doremi, Feby Putri, Virgoun, band Armada, Maliq & D’essentials, Tipe X, The Sigit, Kangen Band, dan Padi disebut akan menjadi beberapa penampil. 

Jika bertolak pada tahun-tahun sebelumnya, konser musik JFK selalu diisi dengan para musisi dalam negeri dari berbagai macam genre seperti pop, rock, dangdut, hingga koplo.

Harga Tiket Jakarta Fair 2023 dan Cara Beli

Tiket masuk pameran Jakarta Fair 2023 dijual mulai harga Rp 30.000 per orang. Berikut informasi selengkapnya:

Tiket masuk tanpa konser

a.    Senin (15.30 – 22.00 WIB): Rp 30.000
b.    Selasa – Kamis (15.30 – 22.00 WIB): Rp 40.000
c.    Jumat (15.30 – 23.00 WIB): Rp 50.000
d.    Sabtu – Minggu (15.30 - 22.00 WIB): Rp 55.000

Untuk lansia di atas 60 tahun tidak dikenakan biaya tiket masuk dengan menunjukkan e-KTP dan hanya berlaku satu kali kunjungan.

Akses masuk gratis juga diberikan untuk anak-anak dengan tinggi di bawah 1 meter yang akan dilakukan pengukuran di loket tiket.

Tiket Jakarta Fair 2023
Tiket Jakarta Fair 2023 dibagi menjadi dua jenis yaitu akses ke pameran dan akses pameran plus konser. (Foto: Instagram/jakartafairid)

Sedangkan tiket masuk termasuk menonton konser Jakarta Fair Kemayoran 2023 informasinya belum diumumkan oleh pihak penyelenggara.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB