HARIANE – Investasi emas batangan lokal bisa dibilang kurang populer jika dibandingkan dengan logam mulia dengan merek tertentu seperti Antam atau UBS Gold. Namun siapa sangka, berinvestasi emas batangan lokal memiliki sejumlah kelebihan dibanding investasi jenis emas yang lain.
Selama ini banyak masyarakat Indonesia yang memilih untuk berinvestasi dengan emas Antam atau UBS Gold karena berbagai alasan.
Kelebihan emas Antam atau UBS yang membuatnya lebih populer antara lain adalah:
1. Kemudahan untuk menjual atau membeli produk emas Antam ataupun UBS Gold.
2. Merknya terkenal.
3. Mudah untuk mengetahui fluktuasi harga jual dan harga beli emas.
Dengan berbagai kelebihan tersebut, tak heran jika masyarakat lebih memilih untuk investasi dengan Antam atau UBS Gold jika dibandingkan dengan emas batangan lokal.
Namun siapa sangka, kelebihan emas batangan lokal ternyata ada juga yang tidak dimiliki oleh Antam atau pun UBS.
Apa saja kelebihan dari emas batangan lokal dan apakah kelebihan tersebut bisa lebih menguntungkan daripada Antam ataupun UBS? Berikut penjelasan selengkapnya.
Investasi Emas Batangan Lokal
Dilansir dari kanal YouTube Kelas Emas, emas batangan lokal adalah emas yang dimurnikan oleh toko emas yang memiliki peralatan khusus untuk membuat produk tersebut.

Update Harga Emas Batangan di Butik Emas LM Bandung Hari Ini 31 Maret ...
5 Tips Investasi Emas Bagi Pemula, Dijamin Aman dan Menguntungkan
Harga Emas Antam Kembali Naik, Berikut 6 Faktor Penyebab Naik Turunnya Harga Emas
Harga Emas Hari Ini Selasa 27 September 2022, Cek Disini
BERITA TERKINI

Kecelakaan di Banguntapan Bantul, Anggota Polisi Tewas Ditabrak Bus

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

KPU Kulon Progo Rekap Daftar Pemilih Berkelanjutan

Konflik Tanah di Pantai Sanglen Gunungkidul, Begini Awalnya
