Berita , Nasional , Jatim

Kawasan Bromo Padam Diguyur Hujan Hari ini, BPBD Sempat Kerahkan Dua Helikopter dan Gempur Jalur Darat

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
kawasan Bromo diguyur hujan hari ini
Potret api yang mulai padam saat kawasan Bromo diguyur hujan hari ini. (Foto: Instagram/@BPBDJatim)

HARIANE - Warga Indonesia bersorak karena kawasan Bromo padam diguyur hujan hari ini tepatnya Kamis, 14 September 2023. 

Beberapa titik terbakar mulai padam usai kawasan Bromo diguyur hujan hari ini.

Kejadian ini tentunya membawa angin segar usai kawasan tersebut terbakar akibat kelalaian penggunaan flare dalam photoshoot Prewedding pada Rabu, 6 September 2023. 

Kawasan Bromo padam diguyur hujan hari ini juga menuai puji syukur dari masyarakat terlebih menurut BMKG, per 14 - 15 September 2023, cuaca wilayah Jawa Timur diperkirakan masih cerah hingga berawan tebal. 

Kawasan Bromo Padam Diguyur Hujan Hari ini

Berita bahagia tersebut diunggah oleh akun Instagram @aslilamongan pada Kamis, 14 September 2023. 

Unggahan tersebut mendokumentasikan hujan yang mengguyur kawasan Bromo. Kejadian tersebut disambut baik oleh warga akibat kebakaran parah yang melanda Bromo sejak 6 September lalu. 

Menurut kesaksian warga, hujan telah mengguyur kawasan Bromo sejak Rabu, 13 September 2023 di malam hari. 

“Alhamdulillah turun hujan hari ini, semoga lekas padam,” Ucap pengunggah video. 

“Hujan, harus hujan, mati sekarang (api di Bromo),” Ungkap seseorang di video tersebut. 

Meskipun kawasan Bromo diguyur hujan pada 14 September, hal tersebut diluar dari perkiraan BMKG. 

Dilansir dari akun situs resmi BMKG, cuaca area Jawa Timur diperkirakan masih cerah berawan pada 14 September 2023. Sementara itu khusus kawasan Batu, cuaca hingga 15 September nanti diperkirakan berawan tebal. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB