Berita , D.I Yogyakarta

BREAKING NEWS! Kecelakaan Bus di Ringroad Barat Kaliabu Jogja, Badan Kendaraan Ringsek

profile picture Admin
Admin
BREAKING NEWS! Kecelakaan Bus di Ringroad Barat Kaliabu Jogja, Badan Kendaraan Ringsek
BREAKING NEWS! Kecelakaan Bus di Ringroad Barat Kaliabu Jogja, Badan Kendaraan Ringsek
HARIANE.SLEMAN - Insiden kecelakaan bus di Ringroad Barat, Gamping, Sleman, Jogja menyebabkan lalu lintas di Jalan Nasional tersebut sempat tersendat.
Bahkan, akibat kecelakaan bus di Ringroad Barat, tepatnya tidak jauh dari Jembatan Kaliabu dan Simpang Demak Ijo itu, sejumlah korban harus dilarikan ke rumah sakit.
Beberapa mobil ambulan pun harus didatangkan untuk mengevakuasi korban akibat kecelakaan bus di Ringroad Barat tersebut.
Video pasca kecelakaan itu beredar di media sosial, salah satunya diunggah oleh akun Twitter @ardiyazi.
BACA JUGA : Perkembangan Kasus Ledakan Petasan di Plosokuning Sleman yang Robohkan Sebuah Rumah, Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka

Kecelakaan bus di Ringroad Barat itu terjadi pada Rabu, 18 Mei 2022 sekitar pukul 10.00 WIB.

Video kecelakaan di Ringroad Barat Kaliabu itu hanya berdurasi 17 detik yang direkam dari dalam mobil yang tengah berjalan dari arah yang berlawanan.
Tampak sebuah bus berkapasitas sekitar 30 orang tersebut sudah terguling, sementara sejumlah warga dan petugas mengatur lalu lintas yang tersendat.
Sementara itu, tampak juga warga lain membantu mengevakuasi korban yang sebagian terlihat adalah rombongan ibu-ibu.
Badan bus berwarna hijau tersebut terguling dan melintang di tengah lajur Jalan Ringroad Barat dan menyebabkan lalulintas macet.
BACA JUGA : Bus Pariwisata Solo Hantam Tebing di Bantul, 4 Orang Tewas di Tempat
Dari video tersebut, bus yang bertuliskan My Trip My Adventure di bagian belakang tersebut bernomor polisi AA 1549 G*.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Minggu, 19 Mei 2024 05:55 WIB
Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB