Berita , Jateng

Kecelakaan Kereta Api dengan Truk di Semarang 18 Juli 2023 malam, Body Kereta Tersangkut di Jembatan

profile picture Rizki Muhammad Iqbal
Rizki Muhammad Iqbal
Kecelakaan Kereta Api dengan Truk di Semarang 18 Juli 2023 malam, Kecelakaan Kereta Vs Truk di Semarang hari ini Selasa, 18 Juli 2023
Detik-detik kecelakaan kereta api dengan truk di Semarang. (Foto: Twitter/@sahabat_kereta)

HARIANE - Telah terjadi kecelakaan kereta api dengan truk di Semarang, tepatnya Palang Rel Semarang Indah di perlintasan Jalan Madukoro Raya, Semarang, Jawa Tengah.

Kecelakaan Kereta Vs Truk di Semarang hari ini Selasa, 18 Juli 2023 terjadi sekitar pukul 19.50 WIB. Terlihat kobaran api sebagai akibat dari kecelakaan tersebut.

Berikut keterangan lengkapnya.

Kejadian Kecelakaan Kereta Api dengan Truk di Semarang

Ledakan yang terjadi saat kecelakaan kereta api dengan truk di Semarang. (Foto: Twitter/@sahabat_kereta)

Video yang diunggah oleh akun Instagram @kejadiansmg menunjukkan detik-detik kecelakaan kereta api dengan truk di Semarang sampai terjadi ledakan.

Kejadian ini membuat lalu lintas yang ada di sekitarnya menjadi tersendat.

Dalam beberapa informasi dari keterangan netizen dalam komentar di akun Instagram @infokejadian_semarang, kecelakaan ini terjadi karena truk mogok di tengah jalur kereta api.

Supir truk bisa menyelamatkan dirinya sebelum kecelakaan terjadi.

Dalam keterangan video yang diunggah oleh akun Twitter @jalur5_, jenis keretanya adalah Kereta Api Brantas 112 jurusan Pasar Senen - Blitar.

Kecelakaan ini mengakibatkan kebakaran di tengah-tengah jembatan dari jalur kereta api tersebut.

Keterangan lain mengungkapkan truk yang berada di tengah rel ini kemungkinan mengalami mogok mesin atau tersangkut di atas rel.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sukses Pertahankan Identitas dan Warisan Budaya, Kota Yogyakarta Raih Penghargaan Prastisha Pustaka

Sukses Pertahankan Identitas dan Warisan Budaya, Kota Yogyakarta Raih Penghargaan Prastisha Pustaka

Jumat, 20 September 2024 10:58 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 20 September 2024 10:52 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik Fantastis, Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik Fantastis, Cek Rinciannya ...

Jumat, 20 September 2024 10:51 WIB
Kalah Saing dengan Industri Otomotif Tiongkok, VW Pertimbangkan Pemotongan 30.000 Pekerjaan di Jerman

Kalah Saing dengan Industri Otomotif Tiongkok, VW Pertimbangkan Pemotongan 30.000 Pekerjaan di Jerman

Jumat, 20 September 2024 07:46 WIB
Bermain dengan 10 Orang, Barcelona Ditaklukkan Monaco di Liga Champions

Bermain dengan 10 Orang, Barcelona Ditaklukkan Monaco di Liga Champions

Jumat, 20 September 2024 05:22 WIB
Cegah Aksi Terorisme, FPKT DIY Ajak Masyarakat Ikut Tangkal Faham Radikal

Cegah Aksi Terorisme, FPKT DIY Ajak Masyarakat Ikut Tangkal Faham Radikal

Kamis, 19 September 2024 22:10 WIB
Entaskan Permasalahan Air, Pemkab Gunungkidul Bangun Pamsimas di Kawasan Utara

Entaskan Permasalahan Air, Pemkab Gunungkidul Bangun Pamsimas di Kawasan Utara

Kamis, 19 September 2024 22:08 WIB
Berikan Apresiasi, Pemkab Kulon Progo Gelar Penutupan Rangkaian Peringatan HUT Kemerdekaan RI

Berikan Apresiasi, Pemkab Kulon Progo Gelar Penutupan Rangkaian Peringatan HUT Kemerdekaan RI

Kamis, 19 September 2024 20:37 WIB
Hasil Wakaf Umat, Hotel Masjid Jogokaryan di Kaliurang Diresmikan Menteri Sandiaga Uno

Hasil Wakaf Umat, Hotel Masjid Jogokaryan di Kaliurang Diresmikan Menteri Sandiaga Uno

Kamis, 19 September 2024 16:38 WIB
Pemda DIY Serahkan 1.417 Sertifikat Sultan Ground dan Pakualaman Ground

Pemda DIY Serahkan 1.417 Sertifikat Sultan Ground dan Pakualaman Ground

Kamis, 19 September 2024 16:34 WIB